PENGARUH WORK FAMILY CONFLICT TERHADAP STRESS KERJA DAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN PUSAT PERBELANJAAN DI KOTA YOGYAKARTA

Gillespie Gilbert Teddi (2022) PENGARUH WORK FAMILY CONFLICT TERHADAP STRESS KERJA DAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN PUSAT PERBELANJAAN DI KOTA YOGYAKARTA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Manajemen)
11180415_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Skripsi Manajemen)
11180415_bab2 sd bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Dimasa pandemi ini, tidak jarang ditemukan suami istri yang sama – sama bekerja untuk memenuhi kebutuhan sehari – hari. Namun kondisi seperti ini dapat menimbulkan sebuah masalah dalam rumah tangga. Disisi lain, seorang karyawan perusahaan pusat perbelanjaan juga dihadapkan oleh tuntutan pekerjaan. Dalam mengerjakan tugasnya para karyawan perusahaan pusat perbelanjaan dituntut oleh perusahaan untuk mencapai target setiap bulannya yang sudah ditentukan oleh perusahaan. Penelitian dilakukan di Jogja City Mall dan Sleman City Hall yang merupakan salah satu dari beberapa mall terbesar di jogja, yang kalau di total jumlah karyawannya mungkin lebih dari 1000 karyawan, namun responden dalam penelitian ini hanya dilakukan kepada 100 karyawan saja, Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan di Jogja City Mall dan Sleman City Hall, didapatkan hasil bahwa work family conflict berpengaruh positif signifikan terhadap stres kerja, stres kerja berpengaruh negative signifikan terhadap kepuasan kerja, work family conflict tidak berpengaruh terhadap kepuasan kerja, dan stress kerja tidak memediasi pengaruh work family conflict terhadap kepuasan kerja.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: work family conflict, stres kerja, kepuasan kerja, karyawan pusat perbelanjaan
Subjects: H Ilmu Sosial > H Ilmu-ilmu Sosial (Umum)
H Ilmu Sosial > HD Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh
H Ilmu Sosial > HM Sosiologi
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Jessica Dipta Novyana, A.Md
Date Deposited: 29 Aug 2022 04:04
Last Modified: 29 Aug 2022 04:04
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/6989

Actions (login required)

View Item View Item