PENGARUH MOTIVASI, KOMITMEN ORGANISASIONAL DAN KOMPETENSI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT ADI SATRIA ABADI YOGYAKARTA

11013670, I Gede Eddy Saputra Eka Wirasa (2011) PENGARUH MOTIVASI, KOMITMEN ORGANISASIONAL DAN KOMPETENSI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT ADI SATRIA ABADI YOGYAKARTA. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Manajemen)
11013670_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (866kB)
[img] Text (Skripsi Manajemen)
11013670_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (845kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini adalah tentang Pengaruh Motivasi, Komitmen Organisasional dan Kompetensi Terhadap Kinerja Karyawan PT Adi Satria Abadi Yogyakarta. Penelitian bertujuan untuk mengetahui apakah faktor motivasi, komitmen organisasional dan kompetensi berpengaruh postif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Data penelitian diperoleh dengan menyebarkan kuesioner kepada karyawan di PT Adi Satria Abadi Yogyakarta. Responden dalam penelitian adalah karyawan bagian produksi PT Adi Satria Abadi Yogyakarta. Pengambilan sampel dalam penelitian adalah menggunakan teknik pengambilan sampel secara acak yaitu random sederhana. Analisis penelitian yaitu dengan menggunakan regresi linier berganda, dimana variabel bebas meliputi motivasi, komitmen organisasional dan kompetensi serta variabel terikatnya kinerja. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial motivasi, komitmen organisasional dan kompetensi berpengaruh postif dan signifikan terhadap kinerja karyawan.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Motivasi, Komitmen Organisasional, Kompetensi, Kinerja
Subjects: H Ilmu Sosial > Teori Ekonomi
H Ilmu Sosial > Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh
H Ilmu Sosial > Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh > Manajemen. Manajemen Industri
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Ms Lea Destiany
Date Deposited: 08 Jun 2021 07:40
Last Modified: 08 Jun 2021 07:40
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/4946

Actions (login required)

View Item View Item