ANALISIS USER INTERFACE PADA APLIKASI EFORM MERDEKACOPPERGOLD MENGGUNAKAN SYSTEM USABILITY SCALE DAN USABILITY TESTING

Dycha Rizky Prastya Aznan (2023) ANALISIS USER INTERFACE PADA APLIKASI EFORM MERDEKACOPPERGOLD MENGGUNAKAN SYSTEM USABILITY SCALE DAN USABILITY TESTING. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Sistem Informasi)
72180194_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi Sistem Informasi)
72180194_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

PT. Merdekacoppergold merupakan perushaaan yang bergerak dibidang pertambangan. PT. Merdekacoppergold memiliki sebuah eform yang digunakan untuk menunjang operasional perusahaan. Eform memiliki fitur pengajuan, pengajuan untuk fasilitas IT, pengajuan untuk Layanan IT, pengajuan untuk melakukan cek kesehatan, pengajuan untuk tiket perjalanan, dan pengajuan untuk msuk ke lokasi kerja dan fitur serta menu lainya. Beberapa pengguna eform merasa tidak nyaman dan sering mengeluhkan fitur serta kegunaan eform, beberapa keluhan tidak terdokumentasikan sehingga keluhan dari pengguna tidak dapat ditindaklanjuti. Pada penelitian ini dilakukan uji kebergunaan untuk melihat tingkat kebergunaan dari eform. Eform diuji menggunakan dua metode yaitu Usability Testing dan System Usability Scale. Instrumen pengambilan data dibuat menggunakan kuesioner yang pernyataan sudah disesuaikan dengan metode. Pengambilan data melibatkan 30 orang karywan PT. Merdekacoppergold. Responden berasal dari beberapa departemen yang berbeda dan merupakan pengguna dari eform. Hasil dari penelitian ini adalah report yang membahas setiap item kebergunaan berdasarkan nilai yang didapat dalam bentuk visualisasi data berdasarkan pengujian dan rekomendasi akan ditujukan kepada perusahan Merdekacoppergold. Tim developer PT. Merdekacoppergold dapat menggunakan rekomendasi sebagai tolak ukur pengembangan serta perbaikan eform.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Eform, System Usability Scale, Usability Testing
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA76 Perangkat Lunak (Software) Komputer
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Sistem Informasi
Depositing User: Yoan Fenie Christina Khouw
Date Deposited: 16 May 2024 03:02
Last Modified: 16 May 2024 03:02
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/8224

Actions (login required)

View Item View Item