PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA DAN BUDAYA KERJA TERHADAP QUITTING INTENTION PEGAWAI INDOMARET DI WILAYAH CONDONGCATUR SLEMAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Indriani Payungallo (2023) PENGARUH KOMPENSASI, LINGKUNGAN KERJA DAN BUDAYA KERJA TERHADAP QUITTING INTENTION PEGAWAI INDOMARET DI WILAYAH CONDONGCATUR SLEMAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Manajemen)
11190714_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi Manajemen)
11190714_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari kompensasi, lingkungan kerja, budaya kerja terhadap qutting intention pegawai di Indomaret Wilayah Condongcatur Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta. Data penelitian diperoleh melalui kuesioner yang diberikan secara hardcopy yang dibagikan secara langsung dengan mendatangi Indomaret Condongcatur Yogyakarta yaitu Indomaret Anggajaya, Indomaret Affandi, Indomaret Empu Tantular Pringwulung, Indomaret Rajawali, Indomaret Wahid Hasyi, Indomaret Perumnas, Indomaret Hybrid Perumnas, dan Indomaret Sukoharjo dengan total 75 responden. Kemudian data diolah menggunakan SPSS (Statistical Program for Social Science) dan pengambilan sampel menggunakan teknik sampling jenuh yakni pengambilan sampel yang digunakan untuk menentukan sampel secara keseluruhan. Hasil analisis menggunakan regresi linier berganda menunjukkan variabel kompensasi, lingkungan kerja, dan budaya kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap qutting intention pegawai. Kemudian uji t dengan hasil penelitian yang juga menunjukkan kompensasi berpengaruh signifikan terhadap qutting intention, lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap qutting intention, dan budaya kerja berpengaruh signifikan terhadap qutting intention secara parsial.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Kompensasi, Lingkungan Kerja, Budaya Kerja, Quitting Intention / Compensation, Work Environment, Work Culture, Quitting Intention
Subjects: H Ilmu Sosial > HD Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh > HD28 Manajemen. Manajemen Industri
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Dhian Saraswati
Date Deposited: 19 Apr 2024 04:15
Last Modified: 19 Apr 2024 04:15
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/8166

Actions (login required)

View Item View Item