PENGARUH REMUNERASI, KEAHLIAN KERJA, DAN SISTEM KERJA KONTRAK TERHADAP KINERJA KARYAWAN GENERASI Y DAN Z DI KOTA JAKARTA

Nerissa Arviana (2023) PENGARUH REMUNERASI, KEAHLIAN KERJA, DAN SISTEM KERJA KONTRAK TERHADAP KINERJA KARYAWAN GENERASI Y DAN Z DI KOTA JAKARTA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Manajemen)
11190790_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi Manajemen)
11190790_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara remunerasi, keahlian kerja, dan sistem kerja kontrak terhadap kinerja karyawan pada generasi Y dan Z di Kota Jakarta. Sampel berjumlah 100 karyawan yang ditentukan dengan teknik purposive sampling. Instrumen penelitian ini menggunakan kuisioner yang disusun berdasarkan indikator dari masing-masing variabel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa keahlian kerja dan sistem kerja kontrak secara parsial berpengaruh signifikan terhadap variabel kinerja karyawan generasi Y dan Z, dan variabel remunerasi tidak berpengaruh signifikan terhadap variabel kinerja karyawan generasi Y dan Z.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Remunerasi, Keahlian Kerja, Sistem Kerja Kontrak, Generasi Y dan Z
Subjects: H Ilmu Sosial > HD Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh > HD28 Manajemen. Manajemen Industri
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Dhian Saraswati
Date Deposited: 16 Nov 2023 01:57
Last Modified: 16 Nov 2023 01:57
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/7896

Actions (login required)

View Item View Item