PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI VISUALISASI DATA UNTUK SISTEM INFORMASI AKADEMIK TINGKAT SMA

Friendly Living Hulu (2022) PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI VISUALISASI DATA UNTUK SISTEM INFORMASI AKADEMIK TINGKAT SMA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Informatika)
71160097_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Skripsi Informatika)
71160097_bab2 sd bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian untuk perancangan dan implementasi Visualisasi Data untuk Sistem Informasi Akademik Tingkat SMA berbasis website dengan menerapkan metode User Centered Design. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghasilkan visualisasi data akademik yang dapat digunakan untuk mempermudah proses monitoring, evaluasi serta akses informasi akademik. Penelitian ini dimulai dengan proses studi literatur dan studi lapangan, kemudian dilanjutkan dengan menentukan konteks penggunaan dan kebutuhan pengguna, menghasilkan solusi desain serta mengimplementasikan dalam bentuk website, serta yang terakhir adalah pengujian usabilitas dari visualisasi data akademik sistem informasi yang telah dibuat. Metode yang digunakan dalam pengujian ini adalah usability testing yang mengacu pada pada 3 atribut yaitu, efektifitas, efisiensi, dan kepuasan. Hasil dari pengujian yang dilakukan didapatkan bahwa visualisasi data untuk sistem informasi akademik ini memiliki 89% untuk efektifitas, 80% untuk efisiensi, serta 80 untuk kepuasan. Berdasarkan hasil tersebut, maka visualisasi data akademik yang telah dirancang telah layak untuk digunakan dalam proses monitoring, evaluasi ataupun akses informasi akademik.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: user centered design, usability testing
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA76 Perangkat Lunak (Software) Komputer
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Informatika
Depositing User: Jessica Dipta Novyana, A.Md
Date Deposited: 05 Sep 2022 02:25
Last Modified: 05 Sep 2022 02:25
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/7043

Actions (login required)

View Item View Item