RANCANGAN REKAYASA PROSES BISNIS PENJUALAN PT. PERHUTANI ANUGERAH KIMIA DENGAN METODE FMEA (FAILURE MODE AND EFFECTS ANALYSIS)

72170100, Michael Gerardi Adji (2021) RANCANGAN REKAYASA PROSES BISNIS PENJUALAN PT. PERHUTANI ANUGERAH KIMIA DENGAN METODE FMEA (FAILURE MODE AND EFFECTS ANALYSIS). Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Sistem Informasi)
72170100_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi Sistem Informasi)
72170100_bab2 s.d bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

PT.Perhutani Anugerah Kimia merupakan salah satu anak perusahaan Perum Perhutani dibawah naungan BUMN (Badan Usaha Milik Negara) yang bergerak di bagian pengelola hutan dan PT.Perhutani Anugerah Kimia juga merupakan industri yang bergerak dibidang bahan kimia. Bahan kimia yang diproduksi oleh PT.Perhutani Anugerah Kimia berasal dari getah pinus setelah di produksi maka akan dijual ke beberapa perusahaan yang membutuhkan bahan kimia tersebut. Dalam proses pemesanan produk-produk yang masih manual via telepon memiliki kendala yang membuat proses pemesanan memakan waktu yang sangat lama. Proses bisnis pemesanan yang manual via telepon ini masih memiliki banyak kendala dalam setiap aktivitas pemesanan yang dilakukan dengan begitu proses pemesanan yang masih manual via telepon ini akan dilakukan evaluasi menggunakan metode FMEA untuk mengetahui aktivitas proses bisnis pemesanan yang manual via telepon mana saja yang harus diperbaiki terlebih dahulu sesuai dengan nilai RPN dan prioritas. Setelah diperbaiki dengan metode Failure Mode And Effects Analysis langkah selanjutnya dilakukan rekayasa ulang proses bisnis yang akan datang dan dilakukan uji menggunakan software arena. Berdasarkan hasil penelitian menggunakan metode Failure Mode And Effects Analysis dan melakukan uji menggunakan software arena memiliki hasil waktu setiap pemesanan memiliki penurunan yang cukup banyak terhitung 88,20% , waktu waiting time pada setiap aktivitas juga memiliki penurunan yang cukup banyak terhitung 87,57%, dan aktivitas pemesanan yang akan datang menjadi 20 aktivitas dari 13 aktivitas proses bisnis pemesanan yang manual via telepon.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Software Arena, Failure Mode And Effects Analysis, Rekayasa ulang
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA76 Perangkat Lunak (Software) Komputer
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Sistem Informasi
Depositing User: Jessica Dipta Novyana, A.Md
Date Deposited: 28 Mar 2022 03:24
Last Modified: 28 Mar 2022 03:24
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/6646

Actions (login required)

View Item View Item