PENGEMBANGAN EARLY WARNING SYSTEM PADA E-COMMERCE MELALUI APLIKASI SLACK STUDI KASUS: E-COMMERCE DI PT. IMP

71170220, Kadek Doni Hendrawan (2021) PENGEMBANGAN EARLY WARNING SYSTEM PADA E-COMMERCE MELALUI APLIKASI SLACK STUDI KASUS: E-COMMERCE DI PT. IMP. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Informatika)
71170220_bab1_bab5_daftar pustaka.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Skripsi Informatika)
71170220_bab2 s.d bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

PT. IMP merupakan sebuah perusahaan yang bergerak pada bidang retail. Dengan perkembangan teknologi yang semakin maju PT. IMP membuat sebuah E-Commerce yang memiliki beberapa channel penjualan suatu produk dalam kriteria yang berbeda-beda yaitu channel Klik/Retail, Food, Virtual dan Tiket. E-Commerce yang didirikan oleh PT. IMP memiliki sistem yang kompleks serta data yang dibutuhkan sangatlah banyak. Dengan kompleksitas sistem dan kebutuhan data E-Commerce tersebut sering terjadinya kekurangan pada sistem yaitu seperti error sistem E-Commerce dan tidak adanya file pada FTP server. File pada FTP server tersebut berisikan data yang digunakan untuk memperbaharui data penjualan pada E-Commerce setiap harinya. Dengan kekurangan tersebut dapat mengakibatkan penjualan suatu produk terganggu sehingga kenyamanan pelanggan dalam bertransaksi dapat terganggu. Oleh hal tersebut maka dikembangkanlah Early Warning System (EWS) melalui aplikasi Slack untuk pengecekan data FTP server dan pengecekan data penjualan atau Sales order. Dengan adanya EWS tersebut monitoring yang dilakukan oleh Quality Assurance dapat dilakukan dengan cepat dan mudah sehingga jika terdapat kekurangan mengenai hal tersebut bisa dengan cepat diambil tindakan untuk menyelesaikannya.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Early Warning System, Task Scheduler, FTP Server, Slack, E-Commerce
Subjects: H Ilmu Sosial > HF Perdagangan
Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
T Teknologi > T Teknologi (Umum)
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Informatika
Depositing User: Ms Nadya Agatha
Date Deposited: 16 Dec 2021 01:53
Last Modified: 16 Dec 2021 01:53
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/6323

Actions (login required)

View Item View Item