PENGGUNAAN MESIN PENARIKAN KESIMPULAN PRODUK PADA SISTEM KENDALI TRUCK BACKER-UPPER

22104865, Yohanes Fatoni Rizal (2014) PENGGUNAAN MESIN PENARIKAN KESIMPULAN PRODUK PADA SISTEM KENDALI TRUCK BACKER-UPPER. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Informatika)
22104865_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (821kB)
[img] Text (Skripsi Informatika)
22104865_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (894kB) | Request a copy

Abstract

Permasalahan dapat terselesaikan dengan adanya sebuah penyelesaian. Suatu penarikan kesimpulan merupakan cara yang terbaik untuk mengetahui penyelesaian mana yang tepat untuk menyelesaikan suatu permasalahan. Sebuah penarikan kesimpulan juga terdapat pada logika fuzzy yaitu dengan fuzzy inference engine. Sistem yang dikembangkan ini menggunakan sistem fuzzy untuk permasalahan truck backer-upper. Proses pada sistem fuzzy yaitu dari input yang berupa data real diubah oleh fuzzifier (tahap fuzzifikasi) menjadi nilai fuzzy kemudian diolah oleh mesin inferensi fuzzy (Fuzzy Inference Engine) dengan aturan dasar fuzzy (Fuzzy Rule Base) yang selanjutnya ditegaskan kembali dengan defuzzifier (tahap defuzifikasi) menjadi nilai tegas (output). Setelah dianalisis dan diimplementasikan ke dalam program yang dibuat dengan bahasa pemrograman java, diperoleh hasil pengujian bahwa penggunaan mesin penarikan kesimpulan produk yang berdasarkan sistem fuzzy telah berhasil diimplementasikan pada sistem kendali truck backer-upper. Hasil dari beberapa input posisi awal (x,y) dan sudut shi awal truck selalu menuju dan mendekati target yang telah ditentukan yaitu x =10, y =0, dan shi = 90.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Sistem fuzzy, Fuzzifier, Fuzzy rule base, Fuzzy inference engine, Defuzzifier, Truck backer-upper.
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA76 Perangkat Lunak (Software) Komputer
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Informatika
Depositing User: Ms Nadya Agatha
Date Deposited: 08 Sep 2021 03:21
Last Modified: 08 Sep 2021 03:21
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/5857

Actions (login required)

View Item View Item