ANALISIS PENGARUH BRAND AWARENESS, BRAND ASSOCIATION DAN PERCEIVED QUALITY TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN ERHA SKIN CARE

11130019, Yuliani Santoso (2018) ANALISIS PENGARUH BRAND AWARENESS, BRAND ASSOCIATION DAN PERCEIVED QUALITY TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN ERHA SKIN CARE. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Manajemen)
11130019_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi Manajemen)
11130019_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Perkembangan bisnis skin care yang semakin maju saat ini, membawa pengaruh yang besar terhadap perubahan lingkungan baik secara langsung maupun tidak langsung,yang akan merubah gaya hidup dan peningkatan taraf hidup masyarakat untuk semakin berkembang. Penelitian ini akan membahas Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Keputusan Penggunaan Erha Cabang Kota Baru di Yogyakarta. Penelitian ini dilakukan di Erha Cabang kota Baru Yogyakarta dengan responden 100 orang yang menggunakan produk Erha. Kuesioner digunakan untuk mengumpulkan data primer dari responden.Untuk memecahkan masalah, penelitian ini menggunakan teknik analisi regresi linear berganda dan skala yang digunakanya itu skala likert dengan memberikan bobot ata sjawaban yang diberikan responden pada masing-masing variabel.Hasil analisis regresi linier berganda menunjukkan variable kesadaran merek dan kesan kualitas yang tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pengunaan Erha.Sedangkan hasil analisis regresi linier berganda menunjukkan variable asosiasi merek dan loyalitas merek memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan penggunaan Erha.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Kesadaran Merek, Asosiasi Merek, Kualitas Merek, Loyaliatas Merek, dan Keputusan Penggunaan.
Subjects: H Ilmu Sosial > H Ilmu-ilmu Sosial (Umum)
H Ilmu Sosial > HB Teori Ekonomi
H Ilmu Sosial > HF Perdagangan
H Ilmu Sosial > HM Sosiologi
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Ms Claresta Erlinda
Date Deposited: 10 Jun 2021 03:51
Last Modified: 30 Sep 2021 07:16
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/562

Actions (login required)

View Item View Item