PEMBUATAN CASE TOOL PEMBANGKIT KODE VB 6.0 DARI SKEMA DATABASE SQL SERVER 2000 DENGAN SQL-DMO

22022814, Yessy Widyawati (2011) PEMBUATAN CASE TOOL PEMBANGKIT KODE VB 6.0 DARI SKEMA DATABASE SQL SERVER 2000 DENGAN SQL-DMO. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Informatika)
22022814_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (866kB)
[img] Text (Skripsi Informatika)
22022814_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Software House sebagai perusahaan penyedia aplikasi tentu akan sangat membutuhkan software-software pembantu dalam pembuatan aplikasi. Softwaresoftware ini disebut sebagai CASE tools yang merupakan singkatan dari Computer Added Software Engginering yang dapat diterjemahkan sebagai sebuah software yang membantu dalam pembuatan aplikasi. SQL-DMO merupakan modul yang disediakan dalam paket SQL Server 2000 yang menyediakan fasilitas yang diperlukan dalam membuat aplikasi atau interface yang bertujuan untuk mengolah SQL Server itu sendiri, baik pada service Server maupun struktur database-nya. Penerapan SQL-DMO sebagai CASE Tool ini dapat membantu dalam pembuatan aplikasi secara cepat dan dengan fasilitas-fasilitas yang telah disediakan untuk pengolahan data pada database.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: CASE Tools, SQL-DMO, Database.
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA76 Perangkat Lunak (Software) Komputer
T Teknologi > T Teknologi (Umum)
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Informatika
Depositing User: Ms Lea Destiany
Date Deposited: 06 Aug 2021 03:27
Last Modified: 06 Aug 2021 03:27
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/4771

Actions (login required)

View Item View Item