KOMPRESI GAMBAR BITMAP DENGAN MENGGUNAKAN ALGORTMA LEMPEL-ZIV 77

22043531, Iskandar (2012) KOMPRESI GAMBAR BITMAP DENGAN MENGGUNAKAN ALGORTMA LEMPEL-ZIV 77. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Informatika)
22043531_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (3MB)
[img] Text (Skripsi Informatika)
22043531_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Membengkaknya suatu file-file multimedia, aplikasi dan informasi–informasi yang kita peroleh dari jaringan internet adalah sebuah masalah yang sedang di hadapi kebanyakan orang yang ingin menikmati suatu kualitas multimedia dan aplikasi. Dalam kontek komunikasi data di pahami bahwa semakin kecil ukuran file semakin cepat waktu yang di perlukan untuk mentransfer file dan akan semakin murah biaya yang dikeluarkan. Sebagai upaya untuk memperkecil file penulis mencoba membuat sebuah aplikasi kompresi Gambar Bitmap dengan menggunakan Algoritma Lempel-Ziv 77 (LZ77) penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa baik algoritma LZ77 ini untuk mengompres data gambar 24 bit color bitmap dengan Search Buffer dan Lookahead Buffer yang diubah- ubah. Dari pengujian yang dilakukan baik tidaknya kompresi data gambar dengan menggunakan algoritma Lempel-Ziv 77 adalah tergantung dari jumlah warna yang ada pada gambar.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Informatika
Depositing User: Ms Lea Destiany
Date Deposited: 22 Jun 2021 02:13
Last Modified: 22 Jun 2021 02:13
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/4312

Actions (login required)

View Item View Item