IMPLEMENTASI METODE BACKPROPAGATION UNTUK PENGENALAN JENIS BUAH JERUK

71120022, Febe Nathania (2016) IMPLEMENTASI METODE BACKPROPAGATION UNTUK PENGENALAN JENIS BUAH JERUK. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Informatika)
71120022_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (3MB)
[img] Text (Skripsi Informatika)
71120022_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Buah jeruk merupakan salah satu buah yang memiliki jenis atau varietas sangat banyak. Secara kasat mata, konsumen kesulitan untuk mengenali jenis jeruk apabila dilihat berdasarkan bentuk, ukuran dan warna karena sebagian besar jenis jeruk satu dengan lainnya memiliki bentuk, ukuran dan warna yang hampir sama. Ciri yang cukup kuat yang dapat digunakan untuk membedakan jenis jeruk satu dengan lainnya yaitu dari tekstur kulitnya. Pada penelitian ini, penulis mengimplementasikan metode Gray Level Co-occurrence Matrix untuk ekstrasi ciri berdasarkan tekstur dan pengenalan jenis-jenis buah jeruk menggunakan metode jaringan syaraf tiruan Backpropagation. Pengujian dilakukan dengan mengubah nilai learning rate, error rate (toleransi galat), epoch dan jumlah unit tersembunyi untuk dilihat hasil akurasinya. Berdasarkan hasil analisis, sistem dapat mengenali jenis buah jeruk menggunakan data yang sudah dilatihkan dengan hasil akurasi sebesar 77,5%, sedangkan untuk pengenalan data luar didapatkan hasil akurasi sebesar 30%.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Jaringan Syaraf Tiruan, Gray Level Co-occurrence Matrix, Backpropagation
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA76 Perangkat Lunak (Software) Komputer
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Informatika
Depositing User: mr Kristofer Bayu Pamungkas
Date Deposited: 14 Oct 2020 07:49
Last Modified: 28 Jun 2021 01:19
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/2853

Actions (login required)

View Item View Item