PERANCANGAN TAMAN WISATA KOTA DI SURABAYA PUSAT

21081282, PRAMUDITYA TRI MANGGALA P (2015) PERANCANGAN TAMAN WISATA KOTA DI SURABAYA PUSAT. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Arsitektur)
21081282_babpendahuluan_daftarpustaka.pdf

Download (11MB)
[img] Text (Skripsi Arsitektur)
21081282_babisi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (27MB) | Request a copy

Abstract

Taman kota merupakan sebuah ruang terbuka di tengah kota yang mewadahi berbagai aktivitas di dalamnya. Taman kota mulai berkembang dengan banyak konsep dan per untuk nya sebagai ruang terbuka yang memfasilitasi kebutuhan di sekitar kota sebagai lokasi bersantai, bermain, dan beristirahat. Gaya hidup urban yang melekat pada kehidupan ditengah Kota Surabaya menimbulkan sebuah kebutuhan baru sebuah ruang terbuka yang memfasilitasi banyak hal kepada penggunanya, terutama bagi pelaku‐pelaku dengan gaya hidup urban di tengah kota yang menginginkan sebuah kebutuhan dengan ruang terbuka dengan fasilitas yang bisa mewadahi kebutuhan dan aktivitas pelaku gaya hidup urban. Diperlukan suatu ruang terbuka dengan fasilitas one stop treatment sebagai wadah bagi gaya hidup urban yang dianut di tengah kota sebagai kebutuhan dan keperluan sederhana seperti, melepas penat seusai bekerja/ beraktivitas di tengah kota, atau hanya untuk sekedar hiburan semata. Mengingat Surabaya Pusat memiliki karakter mix used sebagai sebuah pusat kota, maka banyak aktifitas yang terjadi didalamnya. Dengan banyaknya aktivitas maka terjadilah banyak fasilitas seperti, pemerintahan, pendidikan, keamanan, bisnis, dsb. Terciptanya sebuah Wisata Taman Kota akan mewadahi semua aktifitas dari semua fasilitas yang ada di Surabaya Pusat sebagai tujuan kedua setelah melakukan aktifitas, maupun tujuan utama sebagai sebuah lokasi hiburan semata. Perancangan di Surabaya Pusat diharapkan mampu menjawab semua permasalahan yang terjadi di Kota Surabaya, khususnya Surabaya Pusat. Sehingga diharapkan memberi pengaruh positif atas semua isu yang terjadi di Kota Surabaya sebagai kota nomor dua terbesar di Indonesia. Wisata Taman Kota diharapkan sanggup memberi nilai lebih pada kawasan, sejarah, publik, ataupun sebuah fasilitas baru di kota besar seperti Kota Surabaya.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Subjects: G Geografi. Antropologi. Rekreasi > Rekreasi dan Hiburan
N Seni Rupa > Arsitektur
Divisions: Fakultas Arsitektur dan Desain > Prodi Arsitektur
Depositing User: Mr Yoshua Dwi Oktavianus Putra
Date Deposited: 17 Sep 2020 01:10
Last Modified: 17 Sep 2020 01:10
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/2253

Actions (login required)

View Item View Item