PERANCANGAN RESORT HOTEL KECAMATAN BAKTIRAJA KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN, SUMATRA UTARA

21091391, SEMART JOHANTER SIMAMORA (2017) PERANCANGAN RESORT HOTEL KECAMATAN BAKTIRAJA KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN, SUMATRA UTARA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Arsitektur)
21091391_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (21MB)
[img] Text (Skripsi Arsitektur)
21091391_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (33MB) | Request a copy

Abstract

Perancangan Resort Hotel di Kecamatan Baktiraja, Kabupaten Humbang Hasundutan, Provinsi Sumatera Utara ini bertujuan untuk menjadi akomodasi potensi-potensi yang dimiliki Kecamatan Baktiraja dalam mengembangkan sektor pariwisata yang juga menjadi sarana untuk mengenalkan budaya dan adat istiadat dalam suku batak yang sudah semakin terabaikan oleh masyarakat batak sendiri dan juga untuk pengunjung yang bukan dari suku batak. Latar belakang sejarah batak dalam bentuk situs-situs sejarah yang terdapat di Baktiraja jadi objek utama yang dikunjungi oleh para wisatawan dan pesona Danau Toba sebagai daya tarik pelengkap yang melatarbelakangi proyek ini. Konsep kampung batak menjadi tampilan dalam pengolahan lahan proyek ini, yang dimana akan menyajikan suasana kehidupan dalam kampung batak dengan penambahan sesuai dengan prinsip sebuah hotel resort. Arsitektur Tradisional Batak sebagai acuan dalam mendesain massa-massa bangunan dengan mengalami dalam bentuk dan tetap mempertahankan prinsip rumah adat batak toba. Dalam Resort ini juga menyediakan fasilitas-fasilitas umum yang dapat dinikmati dan menunjang kenyamanan dan kepuasaan tamu yang menginap maupun untuk tamu yang tidak menginap.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: G Geografi. Antropologi. Rekreasi > GV Rekreasi dan Hiburan
N Seni Rupa > NA Arsitektur
Divisions: Fakultas Arsitektur dan Desain > Prodi Arsitektur
Depositing User: Mr Brayen Samuel Paendong
Date Deposited: 24 Sep 2020 01:18
Last Modified: 24 Sep 2020 01:18
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/1815

Actions (login required)

View Item View Item