PENGARUH KONEKSI POLITIK TERHADAP RISIKO PENURUNAN HARGA SAHAM DAN TRANSPARANSI SEBAGAI VARIABEL MODERASI

Ellen Stefani (2022) PENGARUH KONEKSI POLITIK TERHADAP RISIKO PENURUNAN HARGA SAHAM DAN TRANSPARANSI SEBAGAI VARIABEL MODERASI. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12170262_bab1_bab5_daftar pustaka.pdf

Download (955kB)
[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12170262_bab 2 s.d bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Tujuan dari makalah ini adalah untuk meneliti pengaruh koneksi politik terhadap risiko penurunan harga saham. Penelitian ini menggunakan metodologi empiris. Sampel berjumlah 62 perusahaan dari seluruh sektor perusahaan di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2020. Metode analisis data menggunakan regresi linier berganda dengan bantuan program Eviews 9. Penulis menemukan bahwa koneksi politik dapat mengurangi risiko penurunan harga saham, semakin tinggi koneksi politik, semakin rendah risiko penurunan harga saham. Ketika perusahaan dengan koneksi politik melakukan transparansi, maka semakin mengurangi risiko penurunan harga saham.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Koneksi politik, Risiko penurunan harga saham, Transparansi
Subjects: H Ilmu Sosial > Perdagangan > Akuntansi
H Ilmu Sosial > Keuangan
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: Musti Kuardayani, A. Ma. Pust., ST
Date Deposited: 20 Sep 2022 04:54
Last Modified: 20 Sep 2022 04:54
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/7172

Actions (login required)

View Item View Item