PENERAPAN ALGORITMA TF-IDF DAN ALGORITMA VECTOR SPACE MODEL DALAM PENCARIAN JURNAL BERBASIS ONLINE STUDI KASUS: PERPUSTAKAAN UKDW

23090482, Aditya Satrio Kumolo (2013) PENERAPAN ALGORITMA TF-IDF DAN ALGORITMA VECTOR SPACE MODEL DALAM PENCARIAN JURNAL BERBASIS ONLINE STUDI KASUS: PERPUSTAKAAN UKDW. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Sistem Informasi)
23090482_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (793kB)
[img] Text (Skripsi Sistem Informasi)
23090482_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Perpustakaan merupakan tempat yang penting di dalam sebuah universitas karena menyimpan berbagai informasi dan pengetahuan yang sangat banyak dan bermanfaat. Bagi mahasiswa maupun pengguna perpustakaan lainnya dapat mencari koleksi periodikal yang sesuai dengan kebutuhannya di perpustakaan. Namun dikarenakan banyaknya periodikal yang dimiliki oleh perpustakaan, pengguna perpustakaan membutuhkan waktu yang lama dalam melakukan pencarian dengan membaca satu persatu isi dari periodikal tersebut. Berdasarkan permasalah diatas, dibangunlah sistem pencarian periodikal menggunakan metode Term Frequency Inverse Document Frequency dan Vector Space Model yang digunakan untuk memberikan bobot terhadap periodikal yang akan dicari oleh pengguna. Selain itu feature selection diterapkan untuk mendukung metode TF-IDF dan VSM agar dapat berjalan dengan lebih cepat dan efisien. Dengan pembobotan yang dilakukan terhadap periodikal, diharapkan periodikal yang akan disajikan akan sesuai dengan apa yang dicari pengguna. Dengan pemanfaatan feature selection dalam mendukung pembobotan periodikal tetap dapat memberikan tingkat akurasi yang tinggi mencapai 100% dan mempercepat waktu pencarian dalam sistem pencari. Dan dengan memodifikasi langkah pencarian yang umum digunakan dapat memberikan hasil yang lebih baik dari segi waktu yang mencapai 30 (tiga puluh) kali lebih cepat.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Term Frequency – Inverse Document Frequency (tf-idf), Vector Space Model, Feature Selection, Precision and Recall, Periodikal, Information Retrieval.
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika
Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA76 Perangkat Lunak (Software) Komputer
Z Bibliografi. Ilmu Perpustakaan. Sumber Informasi > ZA Sumber-sumber Informasi
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Sistem Informasi
Depositing User: Ms Hilaria Fortuna
Date Deposited: 27 Aug 2021 02:38
Last Modified: 27 Aug 2021 02:38
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/5668

Actions (login required)

View Item View Item