61150075, Angga Purnayudha (2021) PERANCANGAN KUSTOM KULTURE CENTER SEBAGAI WADAH INDUSTRI KREATIF BAGI KOMUNITAS KUSTOM KULTURE DI DESA TRIHANGGO, KECAMATAN GAMPING, KABUPATEN SLEMAN, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.
Text (Skripsi Arsitektur)
61150075_bab1_bab5_daftar pustaka.pdf Download (6MB) |
|
Text (Skripsi Arsitektur)
61150075_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf Restricted to Registered users only Download (18MB) | Request a copy |
Abstract
Kustom dengan “K” adalah sebuah sebutan untuk mereka yang terlibat dalam dunia otomotif, khususnya mereka yang memiliki kreatifitas dan inovasi dalam mengubah sesuatu sehingga berbeda dari aslinya. Kustom Kulture Center ini di harapkan mampu menjadi wadah bagi para pelaku kustom dan komunitas kustom kulture untuk menunjukan dan menghasilkan sebuah karya yang akan di dukung oleh regulasi pemerintah yang dilihat dapat menghasilkan produk yang membuktikan eksistensi kustom kulture Indonesia di panggung internasional. Kustom Kulture Center akan di wujudkan sebagai bengkel, galeri, fasilitas pendukung lainnya dan ruang publik yang dapat di akses oleh orang umum agar nantinya Kustom Kulture Center ini meningkatkan pandangan masyarakat terhadap kustom kulture yang dapat menjadi wadah kreatifitas dan edukasi bagi para pelaku dan orang umum. Pendekatan desain dengan kustom kulture digunakan sebagai acuan desain dengan mengambil gaya dari setiap aliran kustom yang ada sebagai pembentuk identitas dari kustom kulture center itu sendiri. Pendekatan bangunan akustika digunakan sebagai salah satu usaha penyeimbang antara aktivitas di sekitar lokasi dengan kondisi lingkungan di sekitarnya.
Item Type: | Student paper (Final Year Projects (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kustom Kulture, Industri kreatif, Akustika bangunan |
Subjects: | H Ilmu Sosial > Komunitas. Kelas. Ras N Seni Rupa > Arsitektur N Seni Rupa > Seni Umum |
Divisions: | Fakultas Arsitektur dan Desain > Prodi Arsitektur |
Depositing User: | Dhian Widyaningrum, S.Hum |
Date Deposited: | 14 Apr 2021 02:19 |
Last Modified: | 14 Apr 2021 02:19 |
URI: | http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/5203 |
Actions (login required)
View Item |