IMPLEMENTASI ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS DALAM MENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KAMERA DIGITAL

22043521, Antonius Galih Artanto Kurniawan (2012) IMPLEMENTASI ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS DALAM MENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KAMERA DIGITAL. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Informatika)
22043521_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Skripsi Informatika)
22043521_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Begitu banyaknya jenis kamera digital yang tersedia di pasaran tentunya akan banyak pilihan untuk user dalam memilih, akan tetapi untuk memilih yang tepat, sesuai dengan fitur dan kegunaan yang diperlukan tentunya akan mengalami sedikit kesulitan. Untuk itu, diperlukan suatu sistem pendukung keputusan yang dapat memperhitungkan segala kriteria yang mendukung dalam pengambilan keputusan. Sistem pendukung keputusan dengan menggunakan metode Analytical Hierarchy Process sebagai model pengambilan keputusan dapat digunakan untuk membantu mengatasi permasalahan yang muncul, dikarenakan dapat memecahkan masalah penentuan pilihan dengan banyak tujuan yang dicapai di antara beberapa kriteria kuantitatif dan kualitatif sekaligus. Berdasarkan penelitian, sistem pendukung keputusan berbasis web menggunakan metode Analytical Hierarchy Process mampu menganalisa kriteria dan alternatif yang dibandingkan dan dapat memberikan rekomendasi kamera digital yang tepat sesuai dengan kriteria dan alternatif yang diinginkan.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Sistem Pendukung Keputusan, Analytical hierarchy Process, Pemilihan Kamera Digital
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > Matematika > Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Q Ilmu Pengetahuan > Matematika > Perangkat Lunak (Software) Komputer
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Informatika
Depositing User: Ms Lea Destiany
Date Deposited: 22 Jun 2021 02:11
Last Modified: 22 Jun 2021 02:11
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/4311

Actions (login required)

View Item View Item