PENERAPAN METODE FINITE STATE MACHINE DALAM PEMBUATAN AI NON-PLAYER CHARACTER PADA GAME STRATEGY

22104982, ROBY CHANDRA (2016) PENERAPAN METODE FINITE STATE MACHINE DALAM PEMBUATAN AI NON-PLAYER CHARACTER PADA GAME STRATEGY. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Informatika)
22104982_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (4MB)
[img] Text (Skripsi Informatika)
22104982_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Pada zaman yang serba modern ini, dunia teknologi semakin berkembang. Industry game semakin lama semakin diramaikan degan permainan-permainan yang lebih variatif. Industry game berusaha membuat game yang lebih baik disbanding yang lainnya. Untuk menghasilkan game yang baik dibutuhkan pula agen cerdas yang baik. Agen cerdas yang berkualitas mampu memberikan experience yang mendekati saat memainkan game bersama manusia, perilaku agen cerdas dalam sebuah permainan merupakan salah satu faktor bagus atau tidaknya permainan. Dalam perancangan sistem ini, akan menggunakan finite state machine yang mengelompokan perilaku atau behavior suatu agen crdas menjadi state-state tertentu. Metode ini membuat perilaku agen cerdas lebih terstruktur dan lebih mudah dimengerti, karena dengan pengelompokan state, agen cerdas akan berprilaku sesuai dengan state yang dirancang. Sistem yang dibangun mampu menghasilkan agen cerdas yang cukup handal hanya dengan menggunakan finite state, namun dibutuhkan lebih banyak variasi state agar bisa menghasilkan permainan yang lebih baik.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: agen cerdas, AI, FSM, state.
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > Matematika > Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Q Ilmu Pengetahuan > Matematika > Perangkat Lunak (Software) Komputer
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Informatika
Depositing User: ms maria sema
Date Deposited: 03 Nov 2020 07:52
Last Modified: 03 Nov 2020 07:52
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/1585

Actions (login required)

View Item View Item