PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP GREEN BANKING PADA PERUSAHAAN PERBANKAN INDONESIA

YOSUA GILBERT SUSANTO (2024) PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP GREEN BANKING PADA PERUSAHAAN PERBANKAN INDONESIA. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12170170_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12170170_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Ukuran Perusahaan Terhadap Green Banking Pada Perusahaan Perbankan di Indonesia. Penelitian ini termaksud penelitian kuantitatif. Penelitian ini menggunakan data sekunder, analisis linier berganda dengan bantuan STATA MP 17. Populasi dalam penelitian adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BIE) yang berjumlah 33 sampel. Hasil dari penelitian yang didapatkan menunjukan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap green banking (green innovation, green technology, green accounting). Net Interest Margin sebagai variabel control dapat mengkontrol semua aspek green banking, sedangkan Loan To Deposit Ratio sebagai variabel kontrol hanya mengkontrol green innovation.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Ukuran Perusahaan, Green Innovation, Green Technology, Green Accounting.
Subjects: H Ilmu Sosial > Keuangan
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: Mayriska Eliana
Date Deposited: 22 Apr 2025 01:55
Last Modified: 22 Apr 2025 01:55
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/9694

Actions (login required)

View Item View Item