PERANCANGAN KONSERVASI KUDA SANDELWOOD DI KABUPATEN SUMBA BARAT DAYA, NUSA TENGGARA TIMUR

Andrew Hendrawan Ely (2024) PERANCANGAN KONSERVASI KUDA SANDELWOOD DI KABUPATEN SUMBA BARAT DAYA, NUSA TENGGARA TIMUR. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Arsitektur)
61170161_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (7MB)
[img] Text (Skripsi Arsitektur)
61170161_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB) | Request a copy

Abstract

Indonesia merupakan negara yang kaya akan sumber daya alambaik hayati maupunnon hayati. Di Indonesia sendiri dikenal akan keberagaman satwanya, ada berbagai jenis satwa yang ada di Indonesia baik liar maupun tidak, namun sayangnya dari berbagai satwa yang ada, terdapat beberapa satwa yang masuk dalam golongan sebagai hewan langka atau dilindungi. Kuda Sandelwood sendiri merupakan komoditas ternak terbesar dan merupakan sumber daya ternak lokal Indonesia yang tersebar di pulau Sumba. Kuda Sandelwood sampai saat ini tetap dipertahankankarena merupakan hewan ikonik dan branding destinasi pariwisata di pulau Sumba.  Namun populasi Kuda Sandelwood yang ada di Sumba terus mengalami penurunan, pada tahun 2000 kuda di daerah Sumba berjumlah 214.540 ekor, padatahun 2008 berjumlah 145.760 ekor penurunan pupulasi hingga 32% dalam 8 tahun dan terakhir pada 2018 hanya tersisa 68.120 ekor kuda yang berada dipulauSumba (CNN Indonesia). Populasi kuda didaerah sumba masih di pertahankanoleh masyarakat dengan cara di pelihara. merawat kuda dengan sederhana dapat menyebabkan kuda yang terkena penyakit, penyakit yang biasa menyerang hewanternak yakni salah satunya panyakit Surra. Kasus di Sumba pada tahun 2010-2011menurut Dinas Kesehatan Hewan penyakit Surra telah mengakibatkan kematian1.159 ekor kuda. Sehingga untuk menstabilkan keadaan kuda baik dari pemeliharaan maupun kesehatan di perlukannya area atau kawasan untuk melakukan konservasi terhadap kuda sandelwood yang ada di Kabupaten Bumba Barat Daya, untuk menunjang aktivitas konservasi sebagai peran dalam meningkatakan kualitas kehidupan dari kuda sandelwood sebagai satwa yang tergolong dalam satwa yang populasinya mengkhawatirkan. Sehingga untuk menyatukan eksistensi dari kuda Sandelwood dan dan permasalahan yang terjadi, pendekatan Akutansi Ekologi merupakan salah satu cara dimana suatu kawasan konservasi mampu mengendalikan eksistensi dan kualitas hidup dari kuda Sandelwood.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Kuda Sandelwood, Sumba Barat Daya, Konservasi
Subjects: G Geografi. Antropologi. Rekreasi > Rekreasi dan Hiburan
N Seni Rupa > Arsitektur
Divisions: Fakultas Arsitektur dan Desain > Prodi Arsitektur
Depositing User: Beatrix Stefany
Date Deposited: 25 Sep 2024 05:11
Last Modified: 25 Sep 2024 05:11
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/9020

Actions (login required)

View Item View Item