PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, PENILAIAN KINERJA, DAN PENGENDALIAN BIAYA TERHADAP KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT BETHESDA YOGYAKARTA

Charol Devinci Malau (2024) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, PENILAIAN KINERJA, DAN PENGENDALIAN BIAYA TERHADAP KEPUASAN PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT BETHESDA YOGYAKARTA. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12180395_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12180395_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualitas pelayanan, penilaian kinerja, dan pengendalian biaya terhadap kepuasan pasien rawat inap di RS Bethesda yogyakarta. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini melibatkan regresi linear berganda, uji signifikansi parsial, uji signifikansi simultan, dan uji koefisien determinasi. Proses pengujian hipotesis penelitian dilakukan dengan menggunakan perangkat lunak SPSS-25. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah kepuasan pasien rawat inap, sedangkan variabel independennya meliputi kualitas pelayanan, penilaian kinerja dan pengendalian biaya. Hasil analisis secara parsial kualitas pelayanan memiliki nilai signifikan, penilaian kinerja memiliki nilai signifikan dan pengendalian biaya memiliki nilai signifikan. Kesimpulannya, pengendalian biaya memiliki pengaruh yang lebih besar terhadap kepuasan pasien rawat inap dibandingkan kualitas pelayanan dan penilaian kinerja.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan, Penilaian Kinerja, Pengendalian biaya dan Kepuasan pasien rawat inap
Subjects: H Ilmu Sosial > H Ilmu-ilmu Sosial (Umum)
H Ilmu Sosial > HB Teori Ekonomi
H Ilmu Sosial > HG Keuangan
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: Beatrix Stefany
Date Deposited: 25 Sep 2024 04:40
Last Modified: 25 Sep 2024 04:40
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/8994

Actions (login required)

View Item View Item