PENGARUH KARAKTERISTIK PEMERINTAH DAERAH DAN TEMUAN AUDIT BADAN PEMERIKSA KEUANGAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Marrifa Angelica (2024) PENGARUH KARAKTERISTIK PEMERINTAH DAERAH DAN TEMUAN AUDIT BADAN PEMERIKSA KEUANGAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12190484_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (990kB)
[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12190484_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh karakteristik pemerintah daerah dan temuan audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) terhadap kinerja keuangan. Penelitian ini menggunakan data panel dari 6 wilayah selama 10 tahun di Daerah istimewa Yogyakarta. Metode penelitian melibatkan uji regresi data panel dengan menggunakan program Stata. Hasil analisis menunjukkan bahwa variabel kemakmuran tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan daerah, sebaliknya ketergantungan memiliki pengaruh signifikan positif terhadap kinerja keuangan. Selain itu, belanja daerah juga memiliki pengaruh signifikan positif terhadap kinerja keuangan dan temuan audit BPK tidak menunjukkan pengaruh signifikan terhadap kinerja keuangan daerah pemerintah. Sebaiknya menggunakan hasil temuan sebagai evaluasi dan perbaikan agar tahun selanjutnya jumlah kasus dapat berkurang dan kinerja keuangan meningkat.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Karakteristik Pemerintah Daerah, Kinerja Keuangan, Temuan Audit
Subjects: H Ilmu Sosial > HF Perdagangan > HF5601 Akuntansi
H Ilmu Sosial > HJ Keuangan Publik
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: Beatrix Stefany
Date Deposited: 16 May 2024 02:37
Last Modified: 16 May 2024 02:37
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/8201

Actions (login required)

View Item View Item