MAKNA HIDUP DALAM KECEMASAN : MELIHAT KECEMASAN DARI PANDANGAN MARTIN HEIDEGGER DITINJAU MENGGUNAKAN KITAB PENGKHOTBAH 9:1-12

Apriano Immanuel Ignatius Ginting (2023) MAKNA HIDUP DALAM KECEMASAN : MELIHAT KECEMASAN DARI PANDANGAN MARTIN HEIDEGGER DITINJAU MENGGUNAKAN KITAB PENGKHOTBAH 9:1-12. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Teologi)
01180153_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Skripsi Teologi)
01180153_bab2 sd bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Dalam menjalankan rutinitas keseharian di dalam dunia, manusia mengalami pertemuan dengan manusia lain di dunia ini, perjumpaan atau relasi yang terbangun memberikan sebuah pengalaman dalam diri manusia, baik pengalaman positif maupun negatif dalam dunia, manusia bergulat di dalamnya. Pengalaman negatif yang dijumpai oleh manusia, membuat manusia takut dan cemas di dalam pengalaman tersebut, terkhusus kecemasan yang dialami manusia ketika mengetahui akan realitas kematian yang akan mereka alami kedepannya. Perasaan cemas akan fakta kematian yang akan manusia alami, dalam tulisan ini Penulis membahas kecemasan menggunakan pandangan Martin Heidegger Sein und Zeit, setidaknya dalam pandangan Heidegger para pembaca akan mendapatkan bagaimana cara merespon kecemasan akan kematian dalam kehidupan yang mereka jalani, tidak hanya menggunakan pandangan Heidegger namun Penulis juga akan meninjau tentang kecemasan melalui teks kitab Pengkhotbah 9:1-12, menggunakan teks ini Penulis mencari tahu apakah dalam pandangan Pengkhotbah manusia boleh merasa cemas akan masa depan mereka yaitu kematian, dan bagaimana cara manusia melibatkan iman dalam kecemasan yang mereka alami dalam realitas keseharian yang mereka alami.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Eksistensialisme, Dasein, Kecemasan, Angst, Kematian
Subjects: B Filsafat. Psikologi. Agama > Psikologi
B Filsafat. Psikologi. Agama > Kekristenan
B Filsafat. Psikologi. Agama > Alkitab
Divisions: Fakultas Teologi > Filsafat Keilahian
Depositing User: Jessica Dipta Novyana, A.Md
Date Deposited: 13 Sep 2023 04:42
Last Modified: 13 Sep 2023 04:42
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/7816

Actions (login required)

View Item View Item