PENGARUH KONTEN VLOG DAN CITRA YOUTUBER TERHADAP KEPUTUSAN UNTUK BERDONASI DENGAN KESADARAN BERDONASI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI PADA BAYI PENDERITA EXSTROPHY BLADDER DI DESA BATU LAYAR, SENGGIGI, LOMBOK BARAT, PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT)

Roli Apriyansah (2022) PENGARUH KONTEN VLOG DAN CITRA YOUTUBER TERHADAP KEPUTUSAN UNTUK BERDONASI DENGAN KESADARAN BERDONASI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI PADA BAYI PENDERITA EXSTROPHY BLADDER DI DESA BATU LAYAR, SENGGIGI, LOMBOK BARAT, PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT). Masters thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Tesis Manajemen)
13180033_bab1_bab5_daftar pustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Tesis Manajemen)
13180033_bab2 s.d bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini berupa penelitian lapangan yang bertujuan untuk menganalisis pengaruh konten vlog dan citra youtuber terhadap keputusan untuk berdonasi dengan kesadaran berdonasi sebagai variabel intervening (Studi Pada Bayi Penderita Exstrophy Bladder di Desa Batu Layar, Senggigi, Lombok Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat). Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Sumber data diperoleh melalui kuesioner penelitian yang didistribusikan secara langsung. Jumlah kuesioner yang berhasil dikumpulkan sebanyak 110. Dana dianalisis menggunakan menggunakan analisis structural equation Model (SEM) berbasis varian atau juga biasa disebut dengan Partial Least Square (PLS). Hasil analisis data membuktikan bahwa konten vlog dan citra youtober memiliki pengaruh signifikan terhadap kesadaran berdonasi. Penelitian ini juga membuktikan bahwa konten vlog dan citra youtober berpengaruh terhadap keputusan untuk berdonasi melalui kesadaran berdonasi. Selanjutnya kesadaran berdonasi terbukti memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan untuk berdonasi.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Konten vlog, Citra youtober, Kesadaran berdonasi, Keputusan berdonasi
Subjects: H Ilmu Sosial > H Ilmu-ilmu Sosial (Umum)
H Ilmu Sosial > HN Sejarah dan Kondisi Sosial. Permasalahan Sosial. Reformasi Sosial
H Ilmu Sosial > HQ Keluarga. Pernikahan. Perempuan
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Magister Manajemen
Depositing User: Musti Kuardayani, A. Ma. Pust., ST
Date Deposited: 22 Sep 2022 03:13
Last Modified: 22 Sep 2022 03:17
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/7189

Actions (login required)

View Item View Item