PENGARUH KEPEMIMPINAN YANG MELAYANI DAN BERBAGI PENGETAHUAN TERHADAP PERILAKU KERJA INOVATIF KARYAWAN GENERASI Y DAN GENERASI Z DI PULAU JAWA

Stefanus Andreas (2022) PENGARUH KEPEMIMPINAN YANG MELAYANI DAN BERBAGI PENGETAHUAN TERHADAP PERILAKU KERJA INOVATIF KARYAWAN GENERASI Y DAN GENERASI Z DI PULAU JAWA. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Manajemen)
11180615_bab1_bab5_daftar pustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi Manajemen)
11180615_bab2 s.d bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menemukna pengaruh kepemimpinan yang melayani dan berbagi pengetahuan terhadap perilaku kerja inovatif pada generasi Y dan generasi Z di pulau Jawa. Terdapat 152 responden yang berpartisipasi pada penelitian ini. Peneliti menggunakan kuesioner untuk mengumpulkan data. Responden dipilih berdasarkan teknik purposif sampling. Data dianalisis menggunakan, uji F, uji regresi berganda, dan uji dominansi. Hasil penelitian, kedua variabel (X) kepemimpinan yang melayani dan berbagi pengetahuan berpengaruh terhadap perilaku kerja inovatif, pengaruh kepemimpinan yang melayani terhadap perilaku kerja inovatif generasi Z lebih tinggi daripada generasi Y, pengaruh berbagi pengetahuan terhadap perilaku kerja inovatif pada generasi Y lebih tinggi daripada generasi Z.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Kepemimpinan yang melayani, Berbagi pengetahuan, Perilaku kerja inovatif
Subjects: H Ilmu Sosial > Ilmu-ilmu Sosial (Umum)
H Ilmu Sosial > Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh > Manajemen. Manajemen Industri
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Musti Kuardayani, A. Ma. Pust., ST
Date Deposited: 15 Sep 2022 03:20
Last Modified: 15 Sep 2022 03:20
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/7121

Actions (login required)

View Item View Item