RANCANG BANGUN GEREJA INTERGENERASIONAL DI GEREJA KRISTEN PROTESTAN DI BALI JEMAAT HOSANA KWANJI

51160005, Nafthalia Julita Leander (2019) RANCANG BANGUN GEREJA INTERGENERASIONAL DI GEREJA KRISTEN PROTESTAN DI BALI JEMAAT HOSANA KWANJI. Masters thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Tesis Kajian Konflik dan Perdamaian)
51160005_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (542kB)
[img] Text (Tesis Kajian Konflik dan Perdamaian)
51160005_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Judul dari penelitian ini adalah Rancang Bangun (Gereja) Intergenerasional di Gereja Kristen Protestan di Bali Jemaat Hosana Kwanji, yang di gali dengan menggunakan perspektif kepemimpinan, pendidikan Kristiani, ibadah. Metode yang di pakai dalam penggalian data adalah kuisioner yang di perdalam dengan wawancara. Data ini di analisa dengan tiga perspektif yang menghasilkan langkah-langkah praktis terkait dengan gereja intergenerasional dalam kepemimpinan digunakan persepektif kepemimpinan transformasional, dalam pendidikan kristiani menggunakan teori Seymour dan Thomas Gary,ibadah menggunakan pendekatan Howard Vanderwell. Memayungi ketiga bidang di atas, tesis bunga rampai ini menggunakan teori dari Peter Menconi. Kemanfaatan dari studi ini adalah sebagai rekomendasi akademis bagi gereja-gereja multigenerasi yang mengalami ketegangan relasi antar generasi.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Multigenerasi, Kepemimpinan, Pendidikan Kristiani, Liturgi, GKPB Hosana Kwanji, Peter Menconi, Gereja Intergenerasional.
Subjects: B Filsafat. Psikologi. Agama > BL Agama
B Filsafat. Psikologi. Agama > BR Kekristenan
Divisions: Fakultas Teologi > Magister Kajian Konflik dan Perdamaian
Depositing User: Mr Brayen Samuel Paendong
Date Deposited: 08 Jul 2020 02:05
Last Modified: 11 Jun 2021 04:42
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/665

Actions (login required)

View Item View Item