IMPLEMENTASI ALGORITMA ELGAMAL UNTUK ENKRIPSI DAN DEKRIPSI PADA FILE CITRA

22104880, Ignatius Adhitya Purnomo (2015) IMPLEMENTASI ALGORITMA ELGAMAL UNTUK ENKRIPSI DAN DEKRIPSI PADA FILE CITRA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Informatika)
22104880_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Skripsi Informatika)
22104880_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Kemajuan pada dunia teknologi saat ini mempunyai keuntungan dan kerugian. Salah satu keuntungannya adalah kemudahan bagi pengguna untuk mengakses informasi yang ada pada dunia ini. Pengaksesan data yang saat ini dirasa semakin mudah, menyebabkan banyak orang untuk mulai mencoba mengakses data yang bukan miliknya. Informasi yang mengandung nilai penting seperti citra digital contohnya, dapat dimanfaatkan untuk hal negatif bila jatuh ke tangan orang yang salah. Tulisan dalam penelitian ini bertujuan untuk mengamankan informasi tersebut, khususnya informasi dalam citra digital. Algoritma ElGamal digunakan untuk melindungi informasi yang terkandung pada citra, sehingga pada akhirnya, hanya pengirim dan penerima pesan saja yang bisa mengakses informasi tersebut. Keseluruhan sistem dapat dengan baik melakukan enkripsi dan dekripsi pada citra, citra hasil enkripsi menjadi acak dan tidak jelas, sedangkan citra hasil dekripsi dapat kembali ke citra awal dengan kemiripan yang mendekati sempurna. Tetapi tentu saja, sistem ini perlu dikembangkan untuk penelitian yang lebih lanjut.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika
Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Z Bibliografi. Ilmu Perpustakaan. Sumber Informasi > ZA Sumber-sumber Informasi
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Informatika
Depositing User: Ms Hilaria Fortuna
Date Deposited: 15 Oct 2021 04:13
Last Modified: 15 Oct 2021 04:13
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/6044

Actions (login required)

View Item View Item