"HUBUNGAN SERVICE MARKETING MIX TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA MASKAPAI PENERBANGAN LION AIR DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA"

11104913, Dedi Purba (2014) "HUBUNGAN SERVICE MARKETING MIX TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA MASKAPAI PENERBANGAN LION AIR DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA". Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Manajemen)
11104913_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (3MB)
[img] Text (Skripsi Manajemen)
11104913_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Dewasa ini, pertumbuhan ekonomi tumbuh semakin pesat dan timbul persaingan yang tajam antara perusahaan-perusahaan sejenis. Suatu perusahaan dapat bertahan karena adanya pelanggan. Oleh karena itu, Kepuasan Konsumen terhadap suatu perusahaan tertentu akan mempengaruhi apakah perusahaan tersebut mampu bertahan ditengah persaingan yang ada. Kepuasaan Konsumen akan memungkinkan konsumen melakukan pembelian ulang terhadap merk tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan Marketing Mix terhadap Kepuasan Konsumen pada maskapai penerbangan Lion Air di Daerah Istimewa Yogyakarta. Berdasarkan variabel yang dimiliki dan untuk mengetahui yang paling dominan dalam kepuasaan konsumen. Alat yang dipakai dalam analisis data adalah Uji Korelasi yang digunakan untuk mengetahui apakah ada hubungan antara variabel-variabel Marketing Mix terhadap Kepuasan Konsumen pada maskapai penerbangan Lion Air di Daerah Istimewa Yogyakarta. Dari hasil Uji Korelasi didapatkan hasil bahwa secara keseluruhan variabel-variabel tersebut Marketing Mix yang terdiri dari tempat, harga, promosi, produk, orang/pegawai, fasilitas pendukung, dan proses memiliki hubungan terhadap Kepuasan Konsumen pada maskapai penerbangan Lion Air di Daerah Istimewa Yogyakarta. Hasil analisis statistik menunjukan bahwa tujuh variabel yang yaitu produk, promosi, harga, tempat, orang/pegawai, fasiltas pendukung, dan proses yang berhubungan positif pada Kepuasan Konsumen pada penggunaan jasa maskapai penerbangan Lion Air di Daerah Istimewa Yogyakarta.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Service Marketing Mix, Kepuasan Konsumen, Korelasi
Subjects: H Ilmu Sosial > H Ilmu-ilmu Sosial (Umum)
H Ilmu Sosial > HD Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh
H Ilmu Sosial > HD Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh > HD28 Manajemen. Manajemen Industri
H Ilmu Sosial > HE Transportasi dan Komunikasi
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Ms Nadya Agatha
Date Deposited: 22 Sep 2021 02:46
Last Modified: 22 Sep 2021 02:46
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/5590

Actions (login required)

View Item View Item