STUDI LITERATUR PENERAPAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) UNTUK PEMILIHAN LOKASI TAMBANG PASIR

22033305, Teddy Kurnia Setiawan (2013) STUDI LITERATUR PENERAPAN ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) UNTUK PEMILIHAN LOKASI TAMBANG PASIR. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Informatika)
22033305_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi Informatika)
22033305_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Bukan hal yang mudah dan sederhana dalam memilih suatu lokasi tambang pasir. Banyak faktor yang mempengaruhi pemilihan suatu lokasi tambang pasir seperti tingkat kekasaran pasir dan kondisi medan. Agar pemilihan lokasi tambang pasir nantinya tepat, perlu adanya suatu sistem informasi yang dapat mengelola faktor–faktor atau kriteria–kriteria tersebut menjadi sebuah data yang dapat diolah untuk menghasilkan suatu output lokasi tambang pasir. Studi Literatur Penerapan Analytical Hierarchy Process (AHP) Untuk Pemilihan Lokasi Tambang Pasir akan membantu pembaca untuk bisa memutuskan dan menentukan lokasi tambang pasir mana yang akan dipilih dengan menggunakan metode Analytical Hierarchy Process. Metode ini merupakan metode pengambilan keputusan yang menggunakan pendekatan kolektif dari proses pengambilan keputusannya dan mempunyai kemampuan untuk memecahkan masalah yang multi objektif dan multi kriteria. Dengan adanya studi literatur ini diharapkan dapat menjadi alat bantu untuk pembaca dalam memahami metode AHP dan penerapannya dalam pemilihan lokasi tambang pasir. Penelitian dengan AHP tidak membutuhkan jumlah sampel besar tapi cukup orang-orang kunci (key person) yang mempunyai peranan dan mengetahui dengan baik tentang bidang yang menjadi objek penelitian.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Informatika
Depositing User: Ms Hilaria Fortuna
Date Deposited: 20 Aug 2021 03:43
Last Modified: 20 Aug 2021 03:43
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/5519

Actions (login required)

View Item View Item