PENGARUH IMAGE DAN KUALITAS YANG DIPERSEPSIKAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA ILATE KAFE DI YOGYAKARTA

11074623, Prapti Wahyuningtyas (2011) PENGARUH IMAGE DAN KUALITAS YANG DIPERSEPSIKAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA ILATE KAFE DI YOGYAKARTA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Manajemen)
11074623_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (244kB)
[img] Text (Skripsi Manajemen)
11074623_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (225kB) | Request a copy

Abstract

Makan adalah satu kebutuhan paling pokok dari manusia hidup. Manusia tidak akan bisa hidup tanpa makan. Makan yang orang perlukan saat ini bukanlah makan asal makan dan kenyang. Orang juga memerlukan suasana santai, dan kualitas makanan yang dimakan baik. Baik kandungan gizinya ataupun jenis makanannnya. Jaman dulu orang makan asal makan dan asal kenyang, namun keadaan ini sekarang sudah berubah, orang lebih berpikiran maju. Orang juga memperhatikan kualitas makan dan suasana tempat yang mendukung selera makan. Karena orang saat ini kurang begitu antusias makan, jika tidak didukung tempat dan suasana yang menggunggah selera. Kafe yang menyediakan pelayanan lebih yang bisa bertahan untuk terus bersaing. Pelayanan bagi pelangggan adalah sesuatu hal yang dapat dinilai. Kafe dituntut tidak hanya menjual makanan tetapi juga menjual serangkaian pelayanan, semisal pelayanan delivery, pelayan yang ramah, suasana kafe yang menarik serta nyaman dan berbeda. Dan tentunya tema dari kafe itu harus berbeda, pada penelitian ini kafe yang deteliti bertema makanan anak kos dan outdoor yang membuat pelanggan lebih nyaman. Analisis pada penelitian ini menunjukan bahwa image dan persepsi kualitas berpengaruh signifikan terhadap loyalitas. Hal ini telah dibuktikan dengan berbagai pengujian.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: image, persepsi kualitas, loyalitas
Subjects: H Ilmu Sosial > H Ilmu-ilmu Sosial (Umum)
H Ilmu Sosial > HF Perdagangan
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Ms Nadya Agatha
Date Deposited: 09 Jun 2021 02:52
Last Modified: 09 Jun 2021 02:52
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/5436

Actions (login required)

View Item View Item