PENGUKURAN KINERJA PERSPEKTIF KEUANGAN DAN NON KEUANGAN (BALANCED SCORECARD) PADA PERUSAHAAN PT. MADUBARU YOGYAKARTA

12090709, Endang Lusianti (2013) PENGUKURAN KINERJA PERSPEKTIF KEUANGAN DAN NON KEUANGAN (BALANCED SCORECARD) PADA PERUSAHAAN PT. MADUBARU YOGYAKARTA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12090709_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (707kB)
[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12090709_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penulis melakukan analisis pengukuran kinerja dengan balanced scorecard pada perusahaan gula PT MaduBaru. Metode penelitian yang digunakan yaitu observasi,wawancara, stusi pustaka, menyebar kuesioner masing-masing sebanyak 30 responden untuk pelanggan dan 40 responden untuk karyawa, dan meminta data sekunder berupa dokumen-dokumen seperti laporan laba/rugi dan neraca. Dalam era bisnis yang semakin pesat seperti ini dibutuhkan pengukuran kinerja yang dapat menilai kinerja perusahaan secara menyeluruh bukan hanya dalam aspek keuangan saja. Tujuan penggunaan metode Balanced scorecard adalah untuk mengukur kinerja perusahaan dari empet perspektif, yaitu : perspektif keuangan, perspektif pelanggan, perspektif bisnis internal, perspektif pembelajaran dan pertumbuhan. Hasil analisis yang dilakukan untuk perspektif keuangan yaitu ROA dan profit margin pengukuran kinerja perusahaan baik, tetapi untuk current rasio kurang baik. Perspektif pelanggan, retensi pelanggan dan akuisisi pelanggan dikatakan baik karena jumlah pelanggan yang meningkat tiap tahunnya, untuk kepuasan pelanggan mendapatkan skor 548 yang berarti puas. Perspektif bisnis internal, perusahaan tidak melakukan inovasi produk baru, number of complain menunjukkan mengalami penurunan setiap tahun yang berarti baik karena perusahan dapat meminimalisasikan produk yang rusak, sedangkan untuk proses operasi dikatakan tidak baik. Dan perspektif pembelajaran dan pertumbuhan berdasarkan kepuasan karyawan mendapatkan skor 3.840 yang dikategorikan puas.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: pengukuran kinerja, balanced scorecard, perspektif keuangan, perspektif pelanggan, perspektif bisnis internal, perspektif pembelajaran dan pertumbuhan.
Subjects: H Ilmu Sosial > HB Teori Ekonomi
H Ilmu Sosial > HD Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh
H Ilmu Sosial > HF Perdagangan > HF5601 Akuntansi
H Ilmu Sosial > HG Keuangan
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: Ms Hilaria Fortuna
Date Deposited: 18 Aug 2021 04:48
Last Modified: 18 Aug 2021 04:48
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/5354

Actions (login required)

View Item View Item