PENGARUH SIKAP PADA UANG TERHADAP GAGAL BAYAR

11094781, Zera Rianjerry (2013) PENGARUH SIKAP PADA UANG TERHADAP GAGAL BAYAR. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Manajemen)
11094781_babawal_daftarpustaka.pdf

Download (618kB)
[img] Text (Skripsi Manajemen)
11094781_babisi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (973kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini berjudul “Pengaruh Sikap pada Uang terhadap Gagal Bayar”. Penelitian ini dilakukan untuk menguji adakah pengaruh Sikap terhadap Uang dalam memprediksi gagal bayar. Populasi dan sampel penelitian yang digunakan sebanyak 100 Pengusaha perorangan di Yogyakarta dengan sumber dana atau modal usahanya berasal dari pinjaman Bank-Bank negeri maupun swasta atau berasal dari gabungan antara modal sendiri dan Utang. Variabel yang digunakan menggunakan 4 dimensi dari Money Attitudes Scale (MAS) yaitu gengsi, kecemasan, Tingkat penggunaan pinjaman, dan Obsesi. Data penelitian diolah menggunakan perangkat lunak SPSS, dengan teknik analisis binary logistik regresi. Analisis regresi Logistik dilakukan untuk membedakan antara responden yang tidak berpotensi gagal bayar (0) dan responden yang berpotensi gagal bayar (1). Hasil penelitian menunjukkan bahwa keempat dimensi sikap, Gengsi, kecemasan, tingkat penggunaan pinjaman, dan obsesi berpengaruh positif terhadap potensi gagal bayar.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Sikap terhadap uang , Power-prestise , Kecemasan, tingkat penggunaan pinjaman, Obsesi , gagal bayar
Subjects: H Ilmu Sosial > H Ilmu-ilmu Sosial (Umum)
H Ilmu Sosial > HB Teori Ekonomi
H Ilmu Sosial > HG Keuangan
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Ms Hilaria Fortuna
Date Deposited: 02 Jul 2021 02:46
Last Modified: 02 Jul 2021 02:46
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/5289

Actions (login required)

View Item View Item