ANALISIS PENGARUH RASIO PERMODALAN, KUALITAS PIUTANG, RENTABILITAS, LIKUIDITAS, DAN PENGAWASAN OTORITAS JASA KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN PEMBIAYAAN DI INDONESIA : STUDI PADA PERUSAHAAN PEMBIAYAAN PERIODE 2011-2019

12160119, Denandra Santika Putri Eramasi (2021) ANALISIS PENGARUH RASIO PERMODALAN, KUALITAS PIUTANG, RENTABILITAS, LIKUIDITAS, DAN PENGAWASAN OTORITAS JASA KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN PEMBIAYAAN DI INDONESIA : STUDI PADA PERUSAHAAN PEMBIAYAAN PERIODE 2011-2019. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12160119_bab1_bab5_daftar pustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12160119_bab2-s.d-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini menguji profitabilitas perusahaan pembiayaan di Indonesia sebelum dan sesudah periode pengawasan Otoritas Jasa Keuangan. Penelitian ini juga menggunakan empat indikator kesehatan keuangan yang tertuang dalam Surat Edaran Otoritas Jasa Keuangan Nomor 1 / SEOJK.05 / 2016 Tentang Tingkat Kesehatan Keuangan Perusahaan Pembiayaan sebagai variabel dependen. Sampel yang digunakan adalah perusahaan pembiayaan yang terdaftar di Bursa Efek indonesia selama periode 2011-2019. Pengujian data menggunakan regresi data panel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengawasan Otoritas Jasa Keuangan tidak berpengaruh terhadap kenaikan (Return of Asset) ROA atau (Return of Equity) ROE. Variabel yang memiliki pengaruh signifikan terhadap profitabilitas dibuktikan oleh rentabilitas. Hasil lebih lanjut membuktikan bahwa non performing finance berpengaruh negatif signifikan terhadap profitabilitas. Oleh karena itu, pendapatan bunga perusahaan pembiayaan di Indonesia memiliki proporsi terbesar terhadap total pendapatan. Perusahaan harus mengelola risiko piutang pembiayaan agar dapat memberikan return pendapatan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Profitabilitas, Rasio permodalan, Kualitas piutang, Rentabilitas, Likuiditas, Pengawasan Otoritas Jasa Keuangan
Subjects: H Ilmu Sosial > HF Perdagangan > HF5601 Akuntansi
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: Dhian Widyaningrum, S.Hum
Date Deposited: 18 Mar 2021 02:34
Last Modified: 18 Mar 2021 02:34
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/4999

Actions (login required)

View Item View Item