ANALISIS PERBANDINGAN ANTARA ROUTING PROTOKOL BGP DAN OSPF PADA JARINGAN MPLS/VPN VIRTUAL WAN

22064110, Dhimas Pradityo (2011) ANALISIS PERBANDINGAN ANTARA ROUTING PROTOKOL BGP DAN OSPF PADA JARINGAN MPLS/VPN VIRTUAL WAN. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Informatika)
22064110_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (751kB)
[img] Text (Skripsi Informatika)
22064110_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Saat ini, perkembangan jaringan komunikasi data telah mengarah kepada era konvergensi atau era Next Generation Network (NGN), di mana semua trafik suara, video, signaling, dan data ditransmisikan ke dalam satu jaringan backbone yang memiliki kapasitas besar dan berbasiskan pada Internet Protocol (IP). Dengan kapasitas jalur backbone yang besar maka diperlukan suatu jaringan yang mampu menangani pengiriman data secara cepat. Teknologi layer 2 merupakan solusi untuk mengirimkan data dengan cepat. Untuk menangani hal di atas maka dibuatlah sebuah jaringan dengan memanfaatkan teknologi berbasis Multiprotocol Label Switching Virtual Private Network (MPLS/VPN) yang di kelompokan dalam suatu MPLS/VPN cloud. Layanan komunikasi berbasis MPLS/VPN cloud menduduki layer 3 namun dapat pula bekerja ada layer 2 pada OSI Model. Jaringan MPLS/VPN memanfaatkan layer 2 (switching) dan layer 3 (routing). MPLS/VPN bekerja dengan cara menstandarkan protocol–protocol dengan menggunakan teknik pengiriman label swapping atau pertukaran label. Penggunaan MPLS/VPN juga lebih menguntungkan untuk provider maupun customer karena tidak perlu menggunakan routing didalam cloud MPLS/VPN, routing hanya di implementasikan antara router milik provider (PE) dan router milik costumer (CE). Routing BGP dan OSPF merupakan pilihan yang sering di gunakan dalam pemilihan routing antara PE dan CE. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada jaringan MPLS/VPN dengan impelementasi routing BGP dan OSP antara router PE dan CE memiliki nilai throughput yang hamper sama. Sehingga pada jaringan backbone dengan menggunakan MPLS/VPN mempunyai performa yang baik, pemilihan routing protokol dapat disesuaikan dengan kebutuhan customer.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA76 Perangkat Lunak (Software) Komputer
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Informatika
Depositing User: Ms Lea Destiany
Date Deposited: 18 Aug 2021 02:26
Last Modified: 18 Aug 2021 02:26
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/4828

Actions (login required)

View Item View Item