RELASI KRISTUS, MANUSIA DAN ALAM SEMESTA DALAM TEKS EFESUS 1: 3-14

01092240, ANDREAS MARULI PALEMBANGAN (2017) RELASI KRISTUS, MANUSIA DAN ALAM SEMESTA DALAM TEKS EFESUS 1: 3-14. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Teologi)
01092240_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (3MB)
[img] Text (Skripsi Teologi)
01092240_bab2-sd-bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Semua orang di penjuru dunia dapat merasakan perubahan iklim akhir-akhir ini. Hal ini terjadi karena ketidak-seimbangan hubungan antara manusia dengan alam. Manusia menjadi kontributor terbesar dalam kejadian ini. Kegiatan hidup sehari-hari manusia selalu cenderung mengorbankan alam serta cara pandang manusia terhadap alam merupakan akar dari permasalahan ekologis ini. Dan salah satu cara untuk memperbaiki cara pikir manusia adalah memperbaharui cara pandang terhadap nilai-nilai keagamaan yang ada dalam teks suci. Dalam perjanjian baru terdapat teks-teks yang menunjukan relasi yang lebih utuh yakni relasi Kristus, Manusia dan Alam Semesta. Ini dapat ditemukan di dalam pemikiran Paulus bagi jemaat di Efesus. Melalui penafsiran dan pembacaan terhadap teks Paulus, orang Kristen akan memperbaharui cara pandang terhadap relasi dengan Kristus dan Alam Semesta. Ketika terjadi perubahan cara pandang atas relasi di antara ketiga pihak tersebut, diharapkan akan terlahir masa depan yang baik bagi planet ini.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Hermeneutika, Dogmatika, Kristologi Paulus, Eklesiologi Paulus, Relasi, Ekologi
Subjects: B Filsafat. Psikologi. Agama > Kekristenan
B Filsafat. Psikologi. Agama > Alkitab
G Geografi. Antropologi. Rekreasi > Ilmu Lingkungan
Divisions: Fakultas Teologi > Filsafat Keilahian
Depositing User: Ms Lea Destiany
Date Deposited: 19 Nov 2020 02:00
Last Modified: 19 Nov 2020 02:00
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/4442

Actions (login required)

View Item View Item