HUBUNGAN KADAR BUN, KREATININ DAN LFG TERHADAP MORTALITAS PASIEN STROKE ISKEMIK DENGAN KOMORBID DIABETES MELITUS TIPE II DI RSUD SALATIGA

41160043, Advent Nara Nunsiano (2020) HUBUNGAN KADAR BUN, KREATININ DAN LFG TERHADAP MORTALITAS PASIEN STROKE ISKEMIK DENGAN KOMORBID DIABETES MELITUS TIPE II DI RSUD SALATIGA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Kedokteran)
41160043_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (3MB)
[img] Text (Skripsi Kedokteran)
41160043_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Pendahuluan: Pasien stroke iskemik dengan komorbid diabetes melitus tipe 2 sering ditemukan memiliki penurunan fungsi ginjal. Penurunan fungsi ginjal dapat meningkatkan mortalitas pasien stroke iskemik. Terdapat beberapa cara mengetahui fungsi ginjal meliputi BUN, kreatinin dan laju filtrasi glomerulus. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara BUN, kreatinin dan laju filtrasi glomerulus terhadap mortalitas pada pasien stroke iskeinik dengan komorbid diabetcs melitus tipe 2 di RSUD Salatiga. Metode: Penelitian menggunakan desain studi observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Data yang digunakan berasal dari data sekunder berupa rekam medis pasien dalam rentang waktu Oktober 2018 hingga Oktober 2019. Hasil: Dari total 152 sainpel, pada analisis univariat didapatkan (81.6%) berusia ≥55 tahun, (53%) berjenis kelamin perempuan, (79.5%) pasien mengidap hipertensi, (11.6%) pasien mengalami edema serebri, (15.7%) pasien mengalami gangguan jantung, (72,4%) pasien memiliki BUN ≥22, (18.4%) pasien memiliki kadar kreatinin ≥1.5, (31.6%) pasien dengan laju filtrasi glomerulus < 60. Hasil analisis bivariat didapatkan variabel yang memiliki hubungan signifikan adalah gangguan jantung (p: 0,003, OR: 1,655), BUN (p: 0,000, OR: 1,760), kreatinin (p: 0.000 OR: 1,559) dan laju filtrasi glomerulus (p: 0,000, OR: 2,697). Hasil analisis multivariat dengan regresi logistik didapatkan hasil bahwa variabel gangguan jantung, kreatinin dan laju filtrasi glomerulus merupakan variabel yang paling berpengaruh terhadap mortalitas pasien stroke iskemik pada penelitian ini. Simpulan: Terdapat hubungan BUN, kreatinin dan laju filtrasi glomerulus dengan mortalitas pada pasien stroke iskemik dengan komorbid diabetes melitus tipe 2.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: BUN, kreatinin, laju filtrasi glomerulus, stroke iskemik, Mortalitas, diabetes rnelitus tipe 2
Subjects: R Kedokteran. Medis > RB Patologi
R Kedokteran. Medis > RC Kedokteran Internal
R Kedokteran. Medis > RC Kedokteran Internal > RC0321 Ilmu Syaraf. Psikiatri Biologis. Psikiatri Syaraf
Divisions: Fakultas Kedokteran > Prodi Kedokteran
Depositing User: ms priska lim
Date Deposited: 15 Oct 2020 04:03
Last Modified: 08 Jun 2021 01:52
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/4198

Actions (login required)

View Item View Item