ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI MENGENAI CREATIVE ACCOUNTING (STUDI KASUS MAHASISWA AKUNTANSI UNIVERSITAS KRISTEN DUTA WACANA)

12150054, Cinthia Valentine Rahajaan (2019) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERSEPSI MAHASISWA AKUNTANSI MENGENAI CREATIVE ACCOUNTING (STUDI KASUS MAHASISWA AKUNTANSI UNIVERSITAS KRISTEN DUTA WACANA). Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12150054_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (647kB)
[img] Text (Skripsi Akuntansi)
12150054_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (956kB) | Request a copy

Abstract

Tujuan penelitian ini ialah mengetahui apakah variabel Pengetahuan Etika Profesi Akuntan dan Orientasi Etis sebagai variabel independen berpengaruh terhadap Persepsi Mahasiswa Akuntansi Mengenai Creative Accounting sebagai variabel dependen. Populasi penelitian ini ialah Mahasiswa Program Studi Akuntansi Universitas Kristen Duta Wacana Angkatan 2016. Pengambilan sampel menggunakan metode purpose sample. Sampel penelitian ini ialah 65 orang sesuai dengan kriteria sampel penelitian, yaitu mahasiswa yang telah mengambil mata kuliaAkuntansi Keuangan Menengah, Pengauditan, Etika Bisnis dan Profesi. Pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi linier berganda dengan uji asumsi klasik sebagai prasyarat uji analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini ialahvariabel Pengetahuan Etika Profesi Akuntan dan Orientasi Etis berpengaruh positif terhadap Persepsi Mahasiswa Mengenai Creative Accounting.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Creative Accounting, Etika Profesi Akuntansi, Orientasi Etis
Subjects: H Ilmu Sosial > HB Teori Ekonomi
H Ilmu Sosial > HT Komunitas. Kelas. Ras
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: ms priska lim
Date Deposited: 30 Jan 2020 02:16
Last Modified: 17 Jun 2021 03:27
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/364

Actions (login required)

View Item View Item