MAKNA BELA RASA YESUS DALAM MARKUS 8:1-10 DAN IMPLIKASINYA BAGI GKI KLATEN

01052018, WINNER PANANJAYA (2012) MAKNA BELA RASA YESUS DALAM MARKUS 8:1-10 DAN IMPLIKASINYA BAGI GKI KLATEN. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Teologi)
01052018_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Skripsi Teologi)
01052018_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Markus 8:1-10 merupakan kisah pemberian makan terhadap empat ribu orang yang mengikuti Yesus selama tiga hari. Aksi ini lahir dari bela rasa Yesus terhadap orang banyak. Makna bela rasa Yesus terhadap orang banyak digali menggunakan metode Hermeneutik sosial melalui studi literatur. Dapat disimpulkan bahwa bela rasa Yesus merupakan ciri ke-Ilahian, yang memberikan perhatian terdalam bagi orang banyak yang menderita. Yesus melaksanakan amanat-Nya melalui tindakan-Nya mengajar, maupun memberi mereka makan. Aksi Yesus merupakan sebuah tindakan sosial politis menuju pada persekutuan yang terbuka. Bela rasa Yesus ini mampu menginspirasi Gereja Kristen Indonesia (GKI) Klaten pada jaman sekarang untuk memajukan dan mengembangkan pelayanannya bagi jemaat dan masyarakat umum yang menderita.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Bela rasa, Aksi, Yesus, Orang banyak
Subjects: B Filsafat. Psikologi. Agama > BL Agama
B Filsafat. Psikologi. Agama > BR Kekristenan
B Filsafat. Psikologi. Agama > BS Alkitab
Divisions: Fakultas Teologi > Filsafat Keilahian
Depositing User: Ms Lea Destiany
Date Deposited: 16 Apr 2021 02:23
Last Modified: 16 Apr 2021 02:23
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/3530

Actions (login required)

View Item View Item