11104872, GLORIA CHRISTIE (2014) PENGARUH BAURAN PEMASARAN JASA (7P) TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PEPITO ONLINE SHOP. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.
Text (Skripsi Managemen)
11104872_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf Download (3MB) |
|
Text (Skripsi Managemen)
11104872_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) | Request a copy |
Abstract
Pada waktu sekarang ini, kepuasan konsumen menjadi salah satu faktor yang sangat penting dalam menghadapi persaingan bisnis. Sudah seharusnya sebuah perusahaan harus memberikan kepuasan kepda pelanggan atas produk atau jasa yang dijualnya. Kepuasan yang dirasakan oleh pelanggan dalam jangka panjang akan memberikan kontribusi positif bagi perusahaan dalam bentuk loyalitas pelanggan. Faktor loyalitas konsumen mendorong pihak perusahaan untuk dapat memberikan pelayanan yang sebaik-baiknya kepada para pelanggan yaitu dalam program menciptakan kepuasan konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk mencari tahu variable-variabel apa saja yang mempengaruhi kepuasan konsumen Pepito Online Shop. Variable-variabel yang digunakan dalam penelitian adalah variable dependen yaitu kepuasan konsumen dan variable independen yang terdiri dari produk, harga, promosi, lokasi/distribusi, orang, proses dan bukti fisik. Metode analisis data yang digunakan dalam peneilitian ini adalah Analisis Regresi Linier Berganda. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data primer dengan jumlah 100 data yang diperoleh dari penyebaran kuisioner kepada 100 orang konsumen yang pernah melakukan pembelian di Pepito Online Shop. Profil responden terdiri dari : jenis kelamin, usia, penghasilan per bulan dan jenis pekerjaan. Pertanyaan mengenai variabel terdiri dari 28 pertanyaan. Kemudian dapat disimpulkan bahwa Pepito Online Shop dipengaruhi oleh 7 faktor yang berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan konsumen, yaitu produk, harga, promosi, lokasi/distribusi, orang, proses dan bukti fisik.
Item Type: | Student paper (Final Year Projects (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | produk, harga, promosi, lokasi/distribusi, orang, proses, bukti fisik dan kepuasan konsumen. |
Subjects: | H Ilmu Sosial > Teori Ekonomi H Ilmu Sosial > Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh > Manajemen. Manajemen Industri H Ilmu Sosial > Perdagangan H Ilmu Sosial > Sosiologi |
Divisions: | Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen |
Depositing User: | ms maria sema |
Date Deposited: | 31 Aug 2020 01:58 |
Last Modified: | 31 Aug 2020 01:58 |
URI: | http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/3496 |
Actions (login required)
View Item |