KAMU DAN AKU, KITA BERSAMA SALING MEMBEBASKAN SUATU UPAYA MENAFSIRKAN TEKS RUT 1:1-22 MELALUI PERSPEKTIF TEOLOGI PEREMPUAN ASIA MENURUT MARIANNE KATOPPO

01102287, UDIN FIRMAN HIDAYAT (2015) KAMU DAN AKU, KITA BERSAMA SALING MEMBEBASKAN SUATU UPAYA MENAFSIRKAN TEKS RUT 1:1-22 MELALUI PERSPEKTIF TEOLOGI PEREMPUAN ASIA MENURUT MARIANNE KATOPPO. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Teologi)
01102287_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (3MB)
[img] Text (Skripsi Teologi)
01102287_bab2-sd-bab4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Dalam budaya patriakal seringkali perempuan mengalami subordinasi. Berkembangnya zaman tidak berbanding lurus terhadap penurunan angka subordinasi yang ada. Sebaliknya perempuan terus menerus mengalami subordinasi. Oleh sebab itu pembebasan perempuan perlu diupayakan demi pembebasan kemanusiaan sepenuhnya. Dalam hal ini perempuan berada pada garda depan perjuangan pembebasan. Salah satu bentuk pembebasan perempuan yaitu melalui pendidikan penyadaran akan posisi dan peran mereka sebagai manusia yang sepenuhnya bebas. Menariknya Alkitab memberikan contoh model perempuan yang memiliki kemerdekaan liberatif tersebut. Terkait hal ini penyusun tertarik untuk melihat model kemerdekaan liberatif yang dimunculkan oleh kitab Rut. Untuk membantu upaya ini agar sesuai dengan konteks pembebasan perempuan di Asia., maka penyusun mencoba untuk menggunakan perspektif teologi yang lahir dari rahim Asia yaitu teologi perempuan Asia menurut Marianne Katoppo. Keduanya memiliki gaung yang sama terkait dengan penderitaan yang dialami oleh perempuan. Melalui penafsiran menggunakan perspektif teologi perempuan Asia menurut Marianne Katoppo ini, makna yang dihasilkan menjadi sangat relevan bagi upaya perjuangan pembebasan perempuan di Asia.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Pembebasan, Perempuan, Kitab Rut, Perspektif, Teologi Perempuan Asia menurut Marianne Katoppo, Yang Lain, Kemerdekaan Liberatif, Kontekstual, Asia.
Subjects: B Filsafat. Psikologi. Agama > Logika
B Filsafat. Psikologi. Agama > Agama
B Filsafat. Psikologi. Agama > Kekristenan
Divisions: Fakultas Teologi > Filsafat Keilahian
Depositing User: Mr Brayen Samuel Paendong
Date Deposited: 05 Jun 2020 05:36
Last Modified: 05 Jun 2020 05:36
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/2690

Actions (login required)

View Item View Item