PENGEMBANGAN DAN PENGUJIAN APLIKASI BUSINESS LINE STUDI KASUS: PT. ASURANSI SINARMAS, TBK

72150089, Ursula Octaviana Harjuningsih (2020) PENGEMBANGAN DAN PENGUJIAN APLIKASI BUSINESS LINE STUDI KASUS: PT. ASURANSI SINARMAS, TBK. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Sistem Informasi)
72150089_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Skripsi Sistem Informasi)
72150089_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Aplikasi Arasapas adalah salah satu pendukung pengolahan data no polis di Perusahaan Asuransi Sinar Mas. Karena teknologi yang semakin maju, Sinar Mas ingin mengikuti arus teknologi tersebut dengan memindahkan aplikasi dari Power Builder ke Bahasa Pemrograman Java. Seiring perjalanan melakukan konversi, tentu aplikasi yang dibuat wajib di uji oleh pengguna Aplikasi Arasapas. Aplikasi Arasapas dikunjungi oleh beragam orang dengan latar belakang yang berbeda-beda, sehingga perlu dilakukan evaluasi untuk mengetahui tingkat kemudahan, kenyamanan, dan kepuasan pengguna ketika menggunakan website. Masalah dalam penelitian ini adalah mengetahui kinerja tampilan antarmuka dan masalah usability testing. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui kinerja aplikasi dengan metode usability testing yang kemudian nantinya akan memberikan masukan dalam proses pengembangan Aplikasi. Metode dalam penelitian ini adalah metode usability testing. Pengujian dilakukan dengan memberikan penugasan kepada responden untuk berinteraksi dengan website dan menggunakan kuesioner.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Usability testing, Perusahaan Asuransi Sinar Mas
Subjects: H Ilmu Sosial > HD Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh > HD28 Manajemen. Manajemen Industri
Q Ilmu Pengetahuan > QA Matematika > QA75 Komputer Elektronik. Ilmu Komputer
Divisions: Fakultas Teknologi Informasi > Prodi Sistem Informasi
Depositing User: Ms Alfina Febri
Date Deposited: 02 Jun 2020 12:39
Last Modified: 11 Jun 2021 02:30
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/2425

Actions (login required)

View Item View Item