ANALISIS PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN TRAVEL CIPAGANTI DI YOGYAKARTA

11120001, CHRISTIANA PUSPITA SARI (2016) ANALISIS PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN TRAVEL CIPAGANTI DI YOGYAKARTA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Manajemen)
11120001_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (453kB)
[img] Text (Skripsi Manajemen)
11120001_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (851kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dimaksudkan untuk menganalisis Pengaruh Kualitas Layanan Terhdap Kepuasan Pelanggan Travel Cipaganti di Yogyakarta untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan pelayanan terhadap kepuasan pelanggan pada Travel Cipaganti di Yogyakarta. Penelitian ini dilakukan di kota Yogyakarta pada bulan September – Oktober 2015. Teknik Pengambilan sampel yang digunakan adalah Teknik Purposive sampling, data yang di peroleh dari kuesioner kepada 150 responden yang merupakan mereka yang pernah menggunakan layanan Travel Cipaganti. Metode analisis data yang digunakan adalah Metode Analisis Regresi Linear Berganda, menggunakan uji hipotesis yaitu uji F dan uji t. Profil Responden di deskripsikan berdasarkan jenis kelamin, pekerjaan,usia, pengeluaran rata – rata setiap bulan, tujuan menggunakan jasa Travel Cipaganti, dan frekuensi menggunakan jasa Travel Cipaganti. Dari hasil pengujian hipotesis dapat dilihat bahwa variabel bukti fisik dan keandalan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan Travel Cipaganti di Yogyakarta. Sedangkan variabel daya tanggap, jaminan dan empati tidak berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan Travel Cipaganti di Yogyakarta. Koefisien determinasi Adjusted R Square = 0.472 yang berarti variabel kepuasan pelanggan dipengaruhi sebesar 47.2% oleh variabel bukti fisik dan keandalan, dan 52.8% oleh variabel yang tidak masuk dalam model regresi penelitian.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Variabel bukti fisik, keandalan, daya tanggap, jaminan, empati, kepuasan pelanggan, travel Cipaganti di Yogyakarta.
Subjects: H Ilmu Sosial > HB Teori Ekonomi
H Ilmu Sosial > HC Sejarah dan Kondisi Ekonomi
H Ilmu Sosial > HF Perdagangan
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: ms anggel dolonseda
Date Deposited: 10 Jun 2020 06:38
Last Modified: 10 Jun 2020 06:38
URI: http://katalog.ukdw.ac.id/id/eprint/2018

Actions (login required)

View Item View Item