relation: https://katalog.ukdw.ac.id/8861/ title: PENGARUH VISUAL MERCHANDISING, PROMOSI MELALUI MEDIA SOSIAL DAN DISKON TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA SUPER DAZZLE STORE YOGYAKARTA creator: Putra Imanuel Aray Indri Prima Bulla subject: H Ilmu-ilmu Sosial (Umum) subject: HB Teori Ekonomi subject: HD28 Manajemen. Manajemen Industri subject: HF Perdagangan description: Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh visual merchandising, promosi melalui media sosial dan diskon terhadap Keputusan Pembelian pada Super Dazzle Store Yogyakarta. Sumber data penelitian ini adalah data primer dan data sekunder dengan menggunakan pengumpulan data berupa kuesioner. Populasi penelitian ini adalah konsumen yang pernah melakukan pembelian pada Super Dazzle Store Yogayarkta berdomisili di Daerah Istimewa Yogyakarta. Sampel penelitian ini berjumlah 100 responden dengan teknik purposive sampling. Metode analisis penelitian ini menggunakan analisis deskriptif dan analisis linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Visual Merchandising, promosi melalui media sosial dan diskon secara stimulan berpengaruh positif terhadap Keputusan pembelian pada Super Dazzle Store Yogyakarta. Sedangkan secara parsial, variabel Visual Merchandising, promosi melalui media sosial dan diskon berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian pada Super Dazzle Store Yogyakarta. date: 2024-07-27 type: Student paper type: NonPeerReviewed format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/8861/1/11200920_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/8861/2/11200920_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf identifier: Putra Imanuel Aray Indri Prima Bulla (2024) PENGARUH VISUAL MERCHANDISING, PROMOSI MELALUI MEDIA SOSIAL DAN DISKON TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA SUPER DAZZLE STORE YOGYAKARTA. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.