%0 Thesis %9 Final Year Projects (S1) %A Nareswari Nisita %B Manajemen %D 2024 %F katalog:8843 %I Universitas Kristen Duta Wacana %K Store Atmosphere, Kualitas Produk, dan E-Promotion, dan Keputusan Pembelian Konsumen. %T PENGARUH STORE ATMOSPHERE, KUALITAS PRODUK, DAN E-PROMOTION TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN FORE COFFEE YOGYAKARTA DAN SEKITARNYA %U https://katalog.ukdw.ac.id/8843/ %X Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh store atmosphere, kualitas produk, dan e-promotion terhadap pembelian keputusan fore coffee Yogyakarta dan sekitarnya. Penelitian ini merupakan suatu penelitian kuantitatif, dengan sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 100 orang responden dengan menggunakan teknik purposive sampling. Dalam penelitian ini, menggunakan metode analisis data berupa Analisis Regresi Linier Berganda, Uji Koefisien Determinasi (R2), Uji F, dan Uji T. Untuk melakukan pengumpulan data sampel, menggunakan kuesioner berbasis google form pada responden, kemudian data tersebut di olah dengan menggunakan aplikasi SPSS versi 27. Hasil analisis penelitian menunjukkan bahwa Store Atmosphere tidak memengaruhi keputusan pembelian kosnsumen, sedangkan Kualitas Produk dan E- Promotion berpengaruh terhadap Keputusan Pembelian Konsumen. Maka, beberapa hipotesis yang telah di teliti, dapat di terima.