<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "HUBUNGAN KADAR GLUKOSA DARAH DENGAN DENSITAS BIOFILM DAN SENSITIVITAS TERHADAP ANTIMIKROBA PADA PASIEN STROKE DENGAN KATETERISASI URETRA DI RS BETHESDA YOGYAKARTA"^^ . "Pendahuluan: Penyakit infeksi adalah penyakit yang disebabkan oleh mikroba patogen. Laju penularan\r\nyang lebih cepat daripada laju eradikasi menyebabkan penyakit infeksi menjadi tantangan terutama bagi\r\nnegara berkembang. Beberapa tantangan mengeradikasi penyakit infeksi adalah adanya resistensi antibiotik\r\ndan kemampuan membentuk biofilm. Biofilm dapat terbentuk pada kateter urin. Kateter urin sering\r\ndipasang pada pasien stroke dengan inkontinensia urin maupun retensi urin. Selain menyebabkan resistensi\r\nantibiotik, biofilm juga dapat meningkatkan risiko CAUTI. Pembentukan biofilm disebabkan oleh beberapa\r\nhal salah satunya adalah kadar glukosa dan aliran dari cairan.\r\nTujuan: Untuk mengetahui hubungan antara kadar glukosa darah dan kapasitas pembentukan biofilm serta\r\ngambaran pola kepekaan antibiotik pada kuman kateter pasien stroke di Rumah Sakit Bethesda Yogyakarta.\r\nMetode: Rancangan penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitik\r\nHasil: Terdapat 45 pasien stroke yang terdiri dari 19 (63.3%) laki-laki dan 11 (36.3%) perempuan. Terdapat\r\n16 (53.3%) pasien dengan penyakit komorbid. Penyakit komorbid tersebut adalah diabetes (20%) dan\r\nhipertensi (43.3%). Terdapat 17 (56.7%) pasien menggunakan antibiotik. Dari 51 kuman didapatkan 30\r\n(67%) kuman tidak mampu membentuk biofilm, 5 (15%) kuman adalah pembentuk biofilm lemah, dan 10\r\n(22.2%) kuman adalah pembentuk biofilm kuat. Kadar glukosa tinggi didapatkan pada 20 pasien (22%),\r\ndan hubungan antara kadar glukosa dengan densitas biofilm p value 0,012 (p<0.05), yang berarti ada\r\nhubungan bermakna antara kadar glukosa darah dan densitas biofilm. Pada uji kepekaan antibiotik\r\ndidapatkan resistensi antibiotic 100% pada Ampi-sulbactam, Tetracyclin, Ketokonazole, Itrakonazole, dan\r\nTerbinafine. Dari hasil analisa data didapatkan bahwa Escherichia coli yang mengalami multidrug-resistant\r\n(MDR) sebanyak 50%, Klebsiella pneumonia yang MDR (57%), extensively drug-resistant (XDR) (29%),\r\npandrug-resistant (PDR) (14%), Acinetobacter baumanii yang mengalami XDR (75%), PDR (25%).\r\nSimpulan: Terdapat hubungan bermakna antara kadar glukosa darah dan densitas biofilm pada kateter\r\nuretra pasien stroke. Semakin tinggi kadar gula darah, densitas biofilm semakin kuat. Sementara itu,\r\nmikroba yang ditemukan telah mengalami resistensi antibiotik 100% pada Ampicillin sulbactam dan\r\nTetracyclin."^^ . "2019-11-26" . . . . "Universitas Kristen Duta Wacana"^^ . . . . . . . . . . . "Yanti Ivana Suryanto"^^ . ""^^ . "Yanti Ivana Suryanto "^^ . . "Maria Silvia Merry"^^ . ""^^ . "Maria Silvia Merry "^^ . . "Nigel Boeky"^^ . ""^^ . "Nigel Boeky "^^ . . . . . . "HUBUNGAN KADAR GLUKOSA DARAH DENGAN DENSITAS BIOFILM DAN SENSITIVITAS TERHADAP ANTIMIKROBA PADA PASIEN STROKE DENGAN KATETERISASI URETRA DI RS BETHESDA YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . "144E377_PENDAHULUAN_KESIMPULAN_DAFTARPUSTAKA.pdf"^^ . . . "HUBUNGAN KADAR GLUKOSA DARAH DENGAN DENSITAS BIOFILM DAN SENSITIVITAS TERHADAP ANTIMIKROBA PADA PASIEN STROKE DENGAN KATETERISASI URETRA DI RS BETHESDA YOGYAKARTA (Text)"^^ . . . "HUBUNGAN KADAR GLUKOSA DARAH DENGAN DENSITAS BIOFILM DAN SENSITIVITAS TERHADAP ANTIMIKROBA PADA PASIEN STROKE DENGAN KATETERISASI URETRA DI RS BETHESDA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . . "indexcodes.txt"^^ . . . "HUBUNGAN KADAR GLUKOSA DARAH DENGAN DENSITAS BIOFILM DAN SENSITIVITAS TERHADAP ANTIMIKROBA PADA PASIEN STROKE DENGAN KATETERISASI URETRA DI RS BETHESDA YOGYAKARTA (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #8719 \n\nHUBUNGAN KADAR GLUKOSA DARAH DENGAN DENSITAS BIOFILM DAN SENSITIVITAS TERHADAP ANTIMIKROBA PADA PASIEN STROKE DENGAN KATETERISASI URETRA DI RS BETHESDA YOGYAKARTA\n\n" . "text/html" . . . "QR Mikrobiologi"@id . . . "RC0321 Ilmu Syaraf. Psikiatri Biologis. Psikiatri Syaraf"@id . .