@phdthesis{katalog8638, school = {Universitas Kristen Duta Wacana}, year = {2023}, month = {December}, title = {EVALUASI DAN PERBAIKAN DESAIN DASHBOARD SITUS WEB SISTEM KERJASAMA (SIKERMA) UNIVERSITAS KRISTEN DUTA WACANA (UKDW) MENGGUNAKAN METODE GOAL-DIRECTED DESIGN (GDD)}, author = {Theofani Drya Kharisma}, url = {https://katalog.ukdw.ac.id/8638/}, keywords = {goal directed design, usability testing, System Usability Scale (SUS)}, abstract = {i Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) setiap periode waktu tertentu memerlukan laporan data mengenai kerjasama yang dilakukan universitas maupun fakultas untuk dilaporkan kepada DIKTI. Pada saat ini data laporan tersebut dapat didapatkan dengan melakukan penghitungan secara manual meskipun UKDW sudah memiliki situs web kerjasama yang bernama SIKERMA. Hal ini dikarenakan halaman dasboard yang dimiliki tidak bisa memenuhi kebutuhan tersebut. Untuk itu, dibutuhkan evaluasi dan perbaikan desain pada dashboard situs SIKERMA dengan metode goal directed design. Penelitian ini bertujuan untuk memperbaiki dashboard agar pengguna bisa mendapatkan data yang diharapkan dan dalam waktu yang lebih cepat. Penelitian ini menyimpulkan bahwa dengan menggunakan metode goal directed design dengan fokus utama memenuhi kepuasan pengguna melalui perancangan desain terlebih dahulu lalu menggunakan pengujian dengan metode usability testing dan evaluasi akhir menggunakan System Usability Scale (SUS). sudah memenuhi kebutuhan pengguna untuk bisa mengakses informasi data dengan dengan hasil akhir dari pengujian sistem sebesar 73\% dan dan masuk dalam kategori acceptable dalam acceptability ranges, kategori C dalam grade scale, kategori good dalam adjective rating. Dengan demikian,situs web SIKERMA harus dilakukan perbaikan dan evaluasi desain menggunakan metode goal directed design agar pengguna lebih mudah dalam menggunakan situs web SIKERMA.} }