relation: https://katalog.ukdw.ac.id/7835/ title: PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, LIKUIDITAS, DAN PERPUTARAN TOTAL AKTIVA TERHADAP NILAI PERUSAHAAN YANG DIMODERASI OLEH KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA creator: Berliano Helmy Nestro subject: HD Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh subject: HF5601 Akuntansi subject: HG Keuangan description: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas (ROE), leverage (DER), likuiditas (QR), dan perputaran total aktiva (TATO) terhadap nilai perusahaan (PBV) yang dimoderasi oleh kebijakan dividen (DPR). Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Terdapat 30 sampel perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia ( BEI ) tahun 2015-2019. Teknik analisis data menggunakan pendekatan kuantitatif. Kesimpulan dari hasil penelitian ini adalah secara parsial profitabilitas (ROE) berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan (PBV), leverage (DER) berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan (PBV), likuiditas (QR) berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan (PBV), kebijakan dividen (DPR) berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan (PBV), Total Aset Turn Over (TATO) berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan (PBV), kebijakan dividen (DPR) mampu memoderasi hubungan profitabilitas (ROE) terhadap nilai perusahaan (PBV), kebijakan dividen (DPR) tidak mampu memoderasi hubungan Total Aset Turn Over (TATO) terhadap nilai perusahaan (PBV), kebijakan dividen (DPR) mampu memoderasi hubungan leverage (DER) terhadap nilai perusahaan (PBV) dan kebijakan dividen (DPR) tidak mampu memoderasi hubungan likuiditas (QR) terhadap nilai perusahaan (PBV). Sedangkan secara simultan profitabilitas, leverage, likuiditas dan kebijakan dividen berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan. date: 2023-03-11 type: Thesis type: NonPeerReviewed format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/7835/1/12170251_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf format: text language: id identifier: https://katalog.ukdw.ac.id/7835/2/12170251_bab2%20sd%20bab4_lampiran.pdf identifier: Berliano Helmy Nestro (2023) PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, LIKUIDITAS, DAN PERPUTARAN TOTAL AKTIVA TERHADAP NILAI PERUSAHAAN YANG DIMODERASI OLEH KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. Bachelor thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.