@phdthesis{katalog7439, month = {December}, title = {PENGARUH KUALITAS PRODUK, PERSEPSI HARGA DAN SUASANA CAFE TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA SOEMBA CAFE AND RESTO DI KOTA WAIKABUBAK SUMBA BARAT NUSA TENGGARA TIMUR}, author = {Arends Umbu Reda Anabuni 11150116}, school = {Universitas Kristen Duta Wacana}, year = {2022}, abstract = {Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah kualitas produk, persepsi harga dan suasana cafe berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan pada Soemba Caf{\'e} and Resto di Kota Waikabubak Sumba Barat Nusa Tenggara Timur. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang pernah melakukan pembelian di Soemba Caf{\'e} and Resto minial 2 (dua) kali dalam 3 (tiga) bulan terakhir. Sampel pada penelitian ini sebanyak 100 responden dan teknik penentuan sampel yang digunakan adalah teknik Purposive sampling dengan metode Non-probability sampling dengan pengukuran variabel menggunakan skala likert. Metode analisis data dalam penelitian ini yaitu uji validitas, uji reliabilitas, uji regresi linear berganda, uji koefisien determinasi (R2), uji F dan uji t. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah kualitas produk, persepsi harga dan suasana cafe sedangkan variabel terikat adalah kepuasan pelanggan Angka Adjusted R Square yang diperoleh sebesar 64,3\% menunjukkan bahwa 64,3\% variabel kepuasan pelanggan dapat dijelaskan oleh ketiga variabel independen dalam persamaan regresi. Sedangkan sisanya sebesar 35,7\% persen dijelaskan oleh variabel lain di luar ketiga variabel yang digunakan dalam penelitian ini. Selanjutnya uji F menunjukkan bahwa ketiga variabel independen yang diteliti yaitu variable kualitas produk, persepsi harga dan suasana caf{\'e} terbukti secara simultan berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen kepuasan pelanggan. Kemudian melalui uji t dapat diketahui pula bahwa ketiga variabel independen tersebut diatas secara parsial juga berpengaruh signifikan terhadap variable dipenden yaitu kepuasan pelanggan.}, url = {https://katalog.ukdw.ac.id/7439/}, keywords = {Kualitas Produk, Persepsi Harga, Suacana Caf{\'e} Dan Kepuasan Pelanggan} }